Media Jerman, Speedweek pada hari Rabu (25/3) melaporkan bahwa perusahaan minuman berenergi asal Malaysia itu mengundurkan diri sebagai sponsor Aspar Team musim ini. Hal tersebut cukup mengejutkan mengingat kontrak mereka sejatinya baru akan habis akhir tahun nanti.
Uniknya, logo Drive M7 juga terpampang pada fairing motor RC213V-RS Hayden dan Laverty selama uji coba pramusim. Sang pimpinan tim, Jorge Martinez juga sempat menyatakan ada niatan dari kedua belah pihak memperpanjang kerjasama pada awal Februari lalu.
Belum ada keterangan resmi soal mundurnya Drive M7 sebagai sponsor Aspar Team, dan tim asal Spanyol ini diperkirakan kehilangan biaya balap sekitar 2-3 juta euro untuk musim ini. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aspar Ditinggal Sponsor Sehari Sebelum MotoGP Qatar
Otomotif 26 Maret 2015, 11:00
-
Moto America Cari Penerus Hayden di MotoGP
Otomotif 20 Maret 2015, 13:30
-
Hayden: Rider Amerika Mestinya ke Spanyol Sejak Dini
Otomotif 13 Maret 2015, 15:15
-
Schwantz Sayangkan Minimnya Rider Amerika di MotoGP
Otomotif 11 Maret 2015, 15:15
-
'Pedrosa Cukup Hebat untuk Juarai MotoGP'
Otomotif 7 Maret 2015, 20:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR