Bradl yang menghabiskan tiga tahun pertamanya bersama LCR Honda, kini mengendarai motor Open Forward Yamaha, yakni motor yang mengantarkan Aleix Espargaro meraih gelar dunia Open tahun lalu. Meski begitu Bradl akan mewaspadai para pebalap Open Honda yang akan mendapat mesin pabrikan spesifikasi 2014.
"Tantangan semakin besar. Semua pebalap semakin berdekatan dan saya rasa persaingan akan semakin ketat. Kita lihat bahwa catatan waktu kami semua tak terlalu jauh. Tahun ini akan berat bagi semua orang, tapi saya rasa kami punya potensi bagus untuk berada di posisi 10 besar," ujarnya.
Selama turun di MotoGP, juara dunia Moto2 2011 asal Jerman ini baru mengoleksi satu podium yang ia raih di Laguna Seca, Amerika Serikat pada tahun 2013. Tahun ini, Forward pun ingin Bradl menyamai prestasi Espargaro tahun lalu. (fm/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bradl Prediksi MotoGP 2015 Bakal Kian Ketat
Otomotif 24 Februari 2015, 12:30
-
Bradl: Adaptasi Honda Memang Butuh Waktu Lama
Otomotif 23 Februari 2015, 16:30
-
Loris Baz Tak Terbebani Jadi Tandem Stefan Bradl
Otomotif 23 Februari 2015, 14:15
-
Sebut Yamaha Luar Biasa, Bradl Nantikan Mesin Baru
Otomotif 23 Februari 2015, 12:15
-
Pilih Yamaha, Bradl Tak Menyesal Tolak Ducati
Otomotif 21 Februari 2015, 14:00
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR