Pebalap Jerman tersebut berpendapat bahwa sirkuit terbaru di kalender balap MotoGP 2013 ini sangat menarik. Ia pun berhasil mencatatkan waktu tercepat keempat pada hari pertama, yakni di atas Rossi.
"Sirkuit ini sangat indah dengan layout yang menarik, dan semuanya telah diatur dengan baik," ujar Bradl. "Sirkuit ini lebih cocok untuk balap mobil, terutama pada sektor pertama. Jadi saya butuh waktu untuk mencari garis balap yang ideal, namun setelah beberapa lap saya mulai menikmatinya."
Meski COTA memiliki titik pengereman yang dalam dan perubahan arah tikungan yang cepat, juara dunia Moto2 2011 itu mengaku cukup terkesan dengan sirkuit tersebut.
"Setelah kami menganalisa lintasan, kami segera mengerjakan setup dasar karena begitu banyak titik pengereman yang dalam dan perubahan arah yang cepat. Secara umum, saya mendapat kesan positif dari sirkuit yang sangat teknikal ini," pungkasnya. [initial]
Source: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez Kembali Berkuasa di Hari Kedua Uji Coba Austin
Otomotif 14 Maret 2013, 16:40
-
Bradl: Sirkuit Austin Lebih Cocok untuk Balap Mobil
Otomotif 14 Maret 2013, 13:00
-
Hari Pertama Uji Coba Austin, Marquez Tercepat
Otomotif 13 Maret 2013, 17:08
-
LCR Honda MotoGP Berniat Gaet Pebalap Asia
Otomotif 5 Maret 2013, 19:00
-
Honda: Bradl Harus Raih Podium MotoGP 2013
Otomotif 13 Februari 2013, 09:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR