Selama dua musim terakhir, Edwards mengendarai motor CRT di tim yang sama. Ia pernah membela Yamaha Factory Racing pada musim 2005-2007 dan membalap untuk Monster Yamaha Tech 3 pada musim 2008-2011.
"Rasanya sangat menyenangkan bisa kembali mengendarai Yamaha. Orang-orang mereka tahu bagaimana cara merancang sebuah mesin. Mereka selalu bekerja keras," ujar Edwards yang pertama kali menjajal FTR YZR-M1 di Valencia, Spanyol pekan lalu.
Seperti pebalap berstatus 'Open' lainnya, Edwards akan mendapatkan 24 liter bahan bakar dan jatah 12 mesin per musim. Ia juga akan menggunakan software dan hardware perangkat elektronik (ECU) standar Magneti Marelli dari Dorna.
"Menakjubkan bisa mendapat kesempatan ini di usia yang tak lagi muda. Inilah alasan mengapa saya pindah ke Forward Racing beberapa tahun lalu. Kami sudah bangkit dengan struktur dan tim yang tepat, dan kini kami mendapat motor yang baik pula. Yamaha sudah bekerja keras dan mereka ingin melihat kami sukses," tutup Edwards. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Colin Edwards Senang Kembali Tunggangi Yamaha
Otomotif 22 November 2013, 15:00
-
Perbaiki Lintasan, Indianapolis Siap Sambut MotoGP Tahun Depan
Otomotif 5 Oktober 2013, 12:00
-
Laguna Seca Resmi Dihapus dari Jadwal Balap MotoGP 2014
Otomotif 1 Oktober 2013, 17:02
-
Kenang Simoncelli, Pebalap MotoGP Balapan Gokart
Otomotif 8 September 2013, 17:30
-
Bos Tech 3: Smith-Espargaro Bakal Diperlakukan Sama
Otomotif 7 September 2013, 09:00
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR