
Bola.net - Daftar pembalap Aprilia di MotoGP 2025. Menjelang musim baru, Aprilia mengalami perubahan besar dalam line up pembalapnya. Dari empat pembalap yang mereka turunkan, hanya satu rider yang sama seperti musim lalu. Namun, mereka juga kedatangan dua juara dunia sekaligus.
Setelah ditinggalkan Aleix Espargaro pensiun dan Maverick Vinales pindah ke KTM, Aprilia Racing selaku tim pabrikan Aprilia harus menggaet dua rider anyar sekaligus. Mereka adalah dua pembalap muda, Jorge Martin dan Marco Bezzecchi.
Martin datang sebagai juara dunia, usai menjuarai MotoGP 2024 bersama Ducati lewat Prima Pramac Racing. Martin ditandemkan dengan Bezzecchi, yang tadinya juga membela Ducati lewat Pertamina Enduro VR46 Racing Team.
Raul Fernandez Satu-satunya yang Berpengalaman

Sementara itu, Trackhouse Racing dipastikan mempertahankan Raul Fernandez. Pembalap Spanyol menjadi satu-satunya pembalap reguler Aprilia yang berpengalaman di atas motor RS-GP.
Pasalnya, Fernandez ditandemkan dengan juara dunia Moto2 2024, Ai Ogura, yang bakal berstatus rookie. Pembalap asal Jepang ini pun diharapkan bisa menyabet gelar rookie of the year alias debutan terbaik melawan Fermin Aldeguer (Gresini Racing) dan Somkiat Chantra (LCR Honda).
Aprilia juga mempertahankan Lorenzo Savadori sebagai test rider-nya. Savadori sudah memegang jabatan ini sejak 2019 dan lagi-lagi akan menjadi test rider tunggal Aprilia. Berikut daftar pembalap Aprilia di MotoGP 2025.
Daftar Pembalap Aprilia di MotoGP 2025
- #72 Marco Bezzecchi
- #89 Jorge Martin
- #25 Raul Fernandez
- #79 Ai Ogura - debutan
Test rider Aprilia
- #32 Lorenzo Savadori
Baca Juga:
- Daftar Pembalap Honda di MotoGP 2025: Test Rider Ditambah, Tanda-Tanda Kebangkitan?
- Daftar Pembalap Yamaha di MotoGP 2025: Hore, Akhirnya Punya Tim Satelit Lagi!p
- Lewis Hamilton dan Marc Marquez: Kompak Bela 'Skuad Merah' dari Italia pada 2025, Ini Rekor Mereka
- Sambut Musim 2025, Tim-Tim MotoGP Umumkan Tanggal Peluncuran Skuad
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Pemenang Termuda di MotoGP, Kapan Pedro Acosta Masuk Klub Elit Ini?
Otomotif 9 Januari 2025, 16:14
-
2 Tim MotoGP Bakal Launching Pembalap dan Corak Motor 2025 di Indonesia
Otomotif 9 Januari 2025, 11:20
-
Daftar Pembalap Aprilia di MotoGP 2025: Ganti 3 Rider, Kedatangan 2 Juara Dunia 2024
Otomotif 9 Januari 2025, 11:00
-
Daftar Pembalap Honda di MotoGP 2025: Test Rider Ditambah, Tanda-Tanda Kebangkitan?
Otomotif 8 Januari 2025, 16:42
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR