Belakangan ini di paddock Formula 1 santer terdengar rumor bahwa sang juara dunia bertahan akan bergabung dengan Alonso di Ferrari di masa mendatang.
Alonso melakukan debutnya di F1 bersama Minardi pada tahun 2001, sebelum memenangkan balapan pertamanya bersama Ferrari sembilan tahun kemudian. Vettel pernah turut serta dalam satu balapan dengan BMW di tahun 2007, dan menandatangani kontrak dengan Red Bull dua tahun kemudian. Kini keduanya sama-sama mengantongi dua gelar dunia.
"Dalam hidup, jangan pernah sebut kata 'mustahil'," ujar Domenicali dalam wawancaranya dengan media Jerman, Sport Bild dan Auto Bild. "Saya rasa mereka berdua sangat cerdas dan mereka tidak akan mengalami masalah jika bekerja sama dalam sebuah tim."
Rekan setim Vettel, Mark Webber juga dirumorkan akan bergabung dengan Ferrari musim depan, mengingat kontraknya dengan Red Bull Racing akan berakhir musim ini. Namun pebalap asal Australia tersebut membantah bahwa dirinya melakukan kontak dengan tim Kuda Jingkrak. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ecclestone: Vettel Terlalu Muda Untuk Gabung Ferrari
Otomotif 21 Juni 2012, 21:30
-
Domenicali: Takkan Masalah Jika Alonso-Vettel Satu Tim
Otomotif 21 Juni 2012, 20:45
-
Masa Depan Webber Tergantung Hasil Musim 2012
Otomotif 20 Juni 2012, 20:45
-
Tahun Lalu Mual, Perez Ingin Lebih Nikmati Valencia
Otomotif 19 Juni 2012, 21:45
-
HRT Tak Cocok Dengan Valencia, De la Rosa Percaya Diri
Otomotif 19 Juni 2012, 20:15
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR