Sang general manager, Luigi 'Gigi' Dall'Igna pun menjelaskan bahwa target utama Ducati tahun ini 'hanya' meraih satu kemenangan. Uniknya, mantan Direktur Teknis Aprilia Racing ini menyebut target tersebut sudah cukup ambisius.
"Saya rasa kami belum siap untuk kembali merebut gelar dunia. Itu bukan target kami. Target kami sudah dijelaskan oleh Gigi. Saat ini kami masih punya beberapa masalah pada GP15, tapi kami optimis," ujar Ciabatti kepada Speedweek.
Ciabatti menambahkan bahwa membabat semua pebalap terdepan bukan target realistis. "Kami ingin memenangkan satu balapan, dan ini sesuai dengan program ambisius kami. Kami ingin bertarung dengan pebalap terdepan, namun tugas kami masih menumpuk," tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Marquez Favorit Juara, Rossi Makin Pede'
Otomotif 23 Maret 2015, 18:30
-
'Ducati Belum Siap Juarai MotoGP Lagi'
Otomotif 23 Maret 2015, 16:30
-
Marquez Tak Permasalahkan Ban Ekstra Lunak Ducati
Otomotif 19 Maret 2015, 17:15
-
Ducati Ogah-Ogahan Beri Desmosedici GP15 ke Pramac
Otomotif 19 Maret 2015, 14:15
-
'Desmosedici GP15 Adalah Ducati Sesungguhnya'
Otomotif 19 Maret 2015, 10:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR