Setelah merebut gelar dunia Moto2 2013, Espargaro akan naik ke kelas MotoGP dengan membela Monster Yamaha Tech 3. Meski pernah bersaing sengit dengan Marquez di kelas balap yang lebih rendah, Espargaro yakin musim debutnya nanti tak akan sefenomenal juara dunia MotoGP 2013 tersebut.
"Saya akan membuat ban Marc bocor, dengan begitu kami tak akan berada di level yang sama," guraunya kepada SpeedWeek.com. "Pengalaman saya masih minim, motor saya juga berbeda dengan milik Marc dan Jorge Lorenzo. Saya akan menjalani musim depan tanpa beban."
Seri pertama musim depan akan digelar di Qatar pada 23 Maret, Espargaro pun menargetkan finis di posisi lima besar. Meski begitu, ia juga ingin menyamai raihan Marquez yang finis ketiga di tempat yang sama tahun ini.
"Finis ketiga di Qatar pasti akan menyenangkan, namun saya tak akan muluk. Saya akan menargetkan finis lima besar. Meski begitu, saya masih harus belajar banyak. Semoga saya bisa berada di peringkat lima besar di akhir musim nanti," tutup adik pebalap Forward Yamaha, Aleix Espargaro ini. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc Marquez Ingin Jajal Mobil Formula 1
Otomotif 17 Desember 2013, 18:00
-
Diprediksi Bakal Samai Rossi, Marquez Terbebani
Otomotif 17 Desember 2013, 17:00
-
Bradl Sadari Kehebatan Marquez Sejak Moto2 2011
Otomotif 17 Desember 2013, 13:00
-
Terlalu Kagumi Rossi, Marquez Sempat Lupa Geber Gas
Otomotif 17 Desember 2013, 11:00
-
Espargaro: Saya Bakal Buat Ban Marquez Bocor!
Otomotif 17 Desember 2013, 09:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR