Bianchi sendiri mengaku nasibnya bergantung pada Adrian Sutil, yang selama ini juga disebut-sebut sebagai kandidat rekan setim Di Resta. Namun pimpinan tim Scuderia Ferrari, Stefano Domenicali menyatakan pihaknya sedang berusaha sebaik mungkin untuk membantu pebalap Perancis itu.
"Jules merupakan anggota Akademi Pebalap kami dan kami sedang berusaha mencari jalan keluar untuknya," ujar Domenicali. "Tahun lalu ia merupakan pebalap ketiga Force India. Kami berusaha mencari solusi untuk membiarkannya berkembang dan menunjukkan talenta."
Bianchi yang berusia 23 tahun, merupakan runner-up Kejuaraan Formula Renault 3.5 tahun lalu. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Webber Dapatkan Teknisi Baru di Formula 1 2013
Otomotif 17 Januari 2013, 20:00
-
Ferrari Putar Otak Agar Bianchi Dapat Tempat di F1
Otomotif 17 Januari 2013, 19:00
-
Paffett: Hamilton Takkan Lebih Baik Ketimbang Musim Lalu
Otomotif 15 Januari 2013, 19:00
-
3 Februari, Red Bull Racing Bakal Luncurkan RB9
Otomotif 11 Januari 2013, 20:00
-
Perez Yakin Kobayashi Kembali ke Formula 1 2014
Otomotif 11 Januari 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR