
Bola.net - Pembalap Speed Up Racing, Alonso Lopez, berhasil merebut kemenangan dalam balapan Moto2 San Marino di Sirkuit Misano pada Minggu (4/9/2022).
Pembalap asal Spanyol ini diikuti pembalap Flexbox HP 40, Aron Canet, di posisi kedua, dan pembalap Red Bull KTM Ajo, Augusto Fernandez, di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap GASGAS Aspar Team, Albert Arenas, dan pembalap Idemitsu Honda Team Asia, Ai Ogura.
Kemenangan Perdana Speed Up Sejak Fabio Quartararo pada 2018
🏁 #Moto2 RACE 🏁@alonsolopez_21 has absolutely dominated here in Misano 🔥#SanMarinoGP 🇸🇲 pic.twitter.com/3Ob8LYyClm
— MotoGP™🏁 (@MotoGP) September 4, 2022
Ini adalah kemenangan perdana Lopez di kelas intermediate, bahkan yang pertama dalam kariernya di Grand Prix. Ini juga kemenangan pertama bagi Speed Up sejak Fabio Quartararo di Moto2 Catalunya 2018.
Dalam balapan ini, suhu trek jauh lebih tinggi dari dua hari sebelumnya, dan kondisi ini memaksa para rider lebih mudah melakukan kesalahan. Tercatat ada 14 pembalap yang mengalami kecelakaan dan semuanya gagal finis.
Berikut hasil balap Moto2 San Marino 2022 di Sirkuit Misano.
Hasil Balap

- Alonso Lopez - Speed Up Racing - Boscoscuro
- Aron Canet - Flexbox HP40 - Kalex
- Augusto Fernandez - Red Bull KTM Ajo - Kalex
- Albert Arenas - GASGAS Aspar Team - Kalex
- Ai Ogura - Idemitsu Honda Team Asia - Kalex
- Pedro Acosta - Red Bull KTM Ajo - Kalex
- Tony Arbolino - Elf Marc VDS Racing - Kalex
- Somkiat Chantra - Idemitsu Honda Team Asia - Kalex
- Joe Roberts - Italtrans Racing - Kalex
- Jeremy Alcoba - Liqui Moly Intact GP - Kalex
- Marcel Schrotter - Liqui Moly Intact GP - Kalex
- Bo Bendsneyder - Pertamina Mandalika SAG Team - Kalex
- Barry Baltus - RW Racing GP - Kalex
- Cameron Beaubier - American Racing - Kalex
- Alessandro Zaccone - Gresini Racing - Kalex
- Marcos Ramirez - MV Agusta Forward Racing - MV Agusta
- Taiga Hada - Pertamina Mandalika SAG Team - Kalex
Gagal finis:
- Sean Dylan Kelly - American Racing - Kalex
- Celestino Vietti - Mooney VR46 Racing Team - Kalex
- Mattia Pasini - GASGAS Aspar Team - Kalex
- Niccolo Antonelli - Mooney VR46 Racing Team - Kalex
- Zonta van den Goorbergh - RW Racing GP - Kalex
- Simone Corsi - MV Agusta Forward Racing - MV Agusta
- Lorenzo dalla Porta - Italtrans Racing - Kalex
- Senna Agius - Elf Marc VDS Racing - Kalex
- Fermin Aldeguer - Speed Up Racing - Boscoscuro
- Filip Salac - Gresini Racing - Kalex
- Jorge Navarro - Flexbox HP40 - Kalex
- Manuel Gonzalez - Yamaha VR46 Master Camp Team - Kalex
- Keminth Kubo - Yamaha VR46 Master Camp Team - Kalex
- Jake Dixon - GASGAS Aspar Team - Kalex
Baca juga:
- Klasemen Sementara Moto3 2022 Usai Seri San Marino di Misano
- Hasil Balap Moto3 San Marino: Sengit Saling Salip dengan 3 Rider, Dennis Foggia Menang
- Jadwal Siaran Langsung Formula 1 GP Belanda di Vidio, 2-4 September 2022
- Hasil Pemanasan MotoGP San Marino: Enea Bastianini Ungguli Pecco Bagnaia-Luca Marini
- Hasil Pemanasan Moto2 San Marino: Albert Arenas Memimpin, Asapi Fermin Aldeguer
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Sementara Moto2 2022 Usai Seri San Marino di Misano
Otomotif 4 September 2022, 18:19
-
Hasil Balap Moto2 San Marino: 14 Rider Jatuh, Alonso Lopez Sabet Kemenangan Perdana
Otomotif 4 September 2022, 18:07
-
Hasil Pemanasan Moto2 San Marino: Albert Arenas Memimpin, Asapi Fermin Aldeguer
Otomotif 4 September 2022, 14:42
-
Jadwal Siaran Langsung Balapan Moto2 San Marino di Sirkuit Misano, 4 September 2022
Otomotif 4 September 2022, 14:23
-
Jadwal Siaran Langsung MotoGP San Marino, di Trans7 dan MNC Sports, 2-4 September 2022
Otomotif 4 September 2022, 14:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR