
Bola.net - Pembalap Thailand, Teerin Jacob Fleming, sukses merebut kemenangan dalam balapan kedua (Race 2) Idemitsu Asia Talent Cup Malaysia 2025 di Sirkuit Sepang, pada Minggu (26/10/2025).
Fleming diikuti oleh pembalap Jepang yang juga sang juara, Ryota Ogiwara, di posisi kedua, dan pembalap Jepang lainnya, Haruki Matsuyama, di posisi ketiga.
Sementara itu, posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Indonesia, Bintang Pranata, dan pembalap Australia, Bodie Paige.
Berikut hasil Race 2 Asia Talent Cup Malaysia 2025.
Hasil Race 2 Asia Talent Cup Malaysia 2025
- Teerin Jacob Fleming - Thailand
- Ryota Ogiwara - Jepang
- Haruki Matsuyama - Jepang
- Bintang Pranata - Indonesia
- Bodie Paige - Australia
- Shingo Iidaka - Jepang
- Alfonsi Daquigan - Filipina
- Mahdi Salem - Palestina
- Noprutpong Bunprawas - Thailand
- Tanachat Pratumtong - Thailand
- Sharf Muhriz - Malaysia
- Davino Britani - Indonesia
- Alvaro Hetta Mahendra - Indonesia
- Nelson Cairoli - Indonesia
- Sarthak Chavan - India
- Nguyen Huu Tri - Vietnam
- Adam Danial - Malaysia
- Kim Minjae - Korea Selatan
- Chen Shiyu - China
- Seiryu Ikegami - Jepang
Jadwal Pekan Balap MotoGP Malaysia 2025
Jumat, 24 Oktober 2025
- 08:00-08:35 WIB: Moto3 - Free Practice 1
- 08:50-09:30 WIB: Moto2 - Free Practice 1
- 09:45-10:30 WIB: MotoGP - Free Practice 1
- 11:00-11:25 WIB: IATC - Free Practice 1
- 12:15-12:50 WIB: Moto3 - Practice
- 13:05-13:45 WIB: Moto2 - Practice
- 14:00-15:00 WIB: MotoGP - Practice
- 15:25-15:50 WIB: IATC - Free Practice 2
Sabtu, 25 Oktober 2025
- 07:40-08:10 WIB: Moto3 - Free Practice 2
- 08:25-08:55 WIB: Moto2 - Free Practice 2
- 09:10-09:40 WIB: MotoGP - Free Practice 2
- 09:50-10:05 WIB: MotoGP - Qualifying 1
- 10:15-10:30 WIB: MotoGP - Qualifying 2
- 11:00-11:35 WIB: IATC - Qualifying
- 11:45-12:00 WIB: Moto3 - Qualifying 1
- 12:10-12:25 WIB: Moto3 - Qualifying 2
- 12:40-12:55 WIB: Moto2 - Qualifying 1
- 13:05-13:20 WIB: Moto2 - Qualifying 2
- 14:00 WIB: MotoGP - Tissot Sprint (10 lap)
- 15:10 WIB: IATC - Race 1
Minggu, 26 Oktober 2025
- 08:45 WIB: IATC - Race 2
- 09:40-09:50 WIB: MotoGP - Warm Up
- 11:00 WIB: Moto3 - Grand Prix (15 lap)
- 12:15 WIB: Moto2 - Grand Prix (17 lap)
- 14:00 WIB: MotoGP - Grand Prix (20 lap)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Sementara Moto2 2025 Usai Seri Malaysia di Sepang
Otomotif 26 Oktober 2025, 16:24
-
Hasil Balapan Moto2 Malaysia 2025: Jake Dixon Menang, Kalahkan David Alonso
Otomotif 26 Oktober 2025, 16:17
-
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Seri Malaysia di Sepang
Otomotif 26 Oktober 2025, 15:05
-
Hasil Balapan MotoGP Malaysia 2025: Alex Marquez Menang, Joan Mir Naik Podium
Otomotif 26 Oktober 2025, 14:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR