Sang general manager, Bernhard Gobmeier resmi akan digantikan Direktur Teknis Aprilia, Luigi 'Gigi' Dall'Igna terhitung sejak 11 November mendatang. Hayden dan Dovizioso pun setuju, mengingat Ducati belum mengalami peningkatan signifikan selama MotoGP 2013 berjalan.
"Saya tidak terkejut. Kami tidak mengalami kemajuan, jadi saya rasa Ducati mengambil keputusan bagus. Gigi punya reputasi baik, jadi saya bisa katakan Ducati mengambil keputusan tepat," Hayden yang musim depan digadang-gadang akan pindah ke Aprilia.
Senada dengan Hayden, Dovizioso pun setuju bila Dall'Igna menggantikan Gobmeier. "Ceritanya panjang, dan begitu banyak hal yang terjadi hingga kini. Saya sendiri senang atas perubahan ini, karena kami memang harus mengalami perubahan besar," ujar Dovi. "Bagaimanapun, saya akan tetap berusaha 100 persen demi hasil baik."
Sebelum menjadi General Manager Ducati Corse, Gobmeier merupakan bos BMW World Superbike, dan mulai akhir tahun nanti, ia akan kembali ke Jerman untuk menangani Volkswagen Group. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hayden-Dovizioso Setuju Ducati Rombak Organisasi
Otomotif 12 Oktober 2013, 15:00
-
Bos Aprilia Hengkang, Masa Depan Hayden Suram
Otomotif 12 Oktober 2013, 08:00
-
Nicky Hayden Pastikan Bertahan di MotoGP
Otomotif 10 Oktober 2013, 20:00
-
Terpuruk, Ducati Resmi Rekrut Direktur Teknis Aprilia
Otomotif 10 Oktober 2013, 18:30
-
Dall'Igna Yakin Hayden Bakal Gabung Aprilia
Otomotif 9 Oktober 2013, 20:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR