Bola.net - Usai tertunda empat bulan akibat pandemi virus corona (Covid-19), seri perdana Formula 1 2020 akhirnya akan digelar di Sirkuit Red Bull Ring, Spielberg, Austria, pada 3-5 Juli mendatang.
F1 tadinya bertekad memulai musim sesuai jadwal normal, yakni di Sirkuit Albert Park, Australia, pada 13-15 Maret lalu. Namun, setelah salah satu kru McLaren positif Covid-19, seri tersebut dibatalkan.
Austria pun dipilih untuk menggelar seri pertama dan kedua musim ini, di mana seri kedua nanti akan digelar pada 10-12 Juli dengan format yang sama persis.
Bolaneters jangan sampai ketinggalan aksi para pebalap bertalenta seperti Lewis Hamilton, Sebastian Vettel, Kimi Raikkonen, Max Verstappen, Daniel Ricciardo, Valtteri Bottas dan lainnya.
Berikut jadwal balap Formula 1 GP Austria 2020 (WIB).
Jadwal Balap F1
Jumat, 3 Juli 2020
- FP1: 16.00 - 17.30 (Fox Sports)
- FP2: 20.00 - 21.30 (Fox Sports)
Sabtu, 4 Juli 2020
- FP3: 17.00 - 18.00 (Fox Sports)
- QP: 20.00 - 21.00 (Fox Sports)
Minggu, 5 Juli 2020
- Race: 20.10 (Fox Sports)
Keterangan
- FP1: Sesi latihan bebas pertama
- FP2: Sesi latihan bebas kedua
- FP3: Sesi latihan bebas ketiga
- QP: Sesi kualifikasi
- Race: Sesi balap
PERHATIAN: Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
Video: Pembangunan Sirkuit MotoGP Indonesia 2021 di Mandalika
Baca Juga:
- Kembali ke MotoGP, Bradley Smith Resmi Tinggalkan MotoE
- Tak Kelewat Sakit, Andrea Dovizioso Pede Pulih Sebelum MotoGP Jerez
- 'Valentino Rossi Sudah Kaya Raya, Tapi Masih Mau Gaspol'
- Andrea Dovizioso Beber Kronologi Kecelakaan Motocross, Pandangan Sempat Kabur
- KTM: Danilo Petrucci Bagai Cinta pada Pandangan Pertama
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung: Formula 1 GP Austria 2020 Pertama
Otomotif 30 Juni 2020, 09:35
-
'MotoGP 2021 Akan Jadi Masa Pembuktian Jack Miller'
Otomotif 13 Juni 2020, 09:50
-
Formula 1 GP Baku, Singapura, dan Jepang Resmi Dibatalkan
Otomotif 12 Juni 2020, 16:05
-
Lewis Hamilton Ungkap Kerap Jadi Korban Bully Karena Berkulit Hitam
Otomotif 8 Juni 2020, 12:50
-
Formula 1 Resmi Rilis Jadwal 8 Balapan Pertama Musim 2020
Otomotif 2 Juni 2020, 17:42
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR