
Dalam empat seri pertama musim ini, MotoGP telah memiliki tiga pemenang, yakni Valentino Rossi, Marc Marquez dan Jorge Lorenzo. Andrea Dovizioso yang konsisten meraih poin pun berpeluang meraih prestasi yang sama dalam waktu dekat.
"Saya beranggapan balapan ini tak terlalu menarik, karena semua orang menantikan pertunjukan seru seperti di Argentina. Nyatanya tidak. Tapi kandidat juara musim ini makin banyak," ujar Pernat dalam kolomnya di GPOne.
Pernat yakin para pebalap akan berusaha konsisten bertarung di depan. "Gelar dunia akan ditentukan di seri terakhir. Level persaingan tahun ini begitu tinggi, jadi setiap pebalap harus berhati-hati. Jika tidak, mereka bisa kehilangan peluang juara," tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Rossi: Saya Masih Cinta Balapan!
- Marquez Masih Anggap Rossi Musuh Nomor Satu
- Rider Honda Tercepat, Crutchlow Bantu Marquez
- Tercepat Kedua di Uji Coba, Rossi Anggap Menarik
- Lorenzo: Tak Ada yang Spesial di Uji Coba Jerez
- Duo Yamaha Kuasai Uji Coba MotoGP Jerez
- Lorenzo-Marquez Kagum Performa Quartararo
- Rossi: Gelar Dunia? Tunggu MotoGP Ceko!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Juara Dunia MotoGP 2015 Ditentukan di Seri Penutup'
Otomotif 5 Mei 2015, 14:30
-
Rossi: Saya Masih Cinta Balapan!
Otomotif 5 Mei 2015, 13:30
-
Marquez Masih Anggap Rossi Musuh Nomor Satu
Otomotif 5 Mei 2015, 12:45
-
Tercepat Kedua di Uji Coba, Rossi Anggap Menarik
Otomotif 5 Mei 2015, 11:15
-
Duo Yamaha Kuasai Uji Coba MotoGP Jerez
Otomotif 5 Mei 2015, 09:50
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR