
Event ini bakal dihadiri para pebalap papan atas dari berbagai jenis kejuaraan balap motor dunia. Marquez bahkan kembali mengundang Brad Baker, juara AMA Pro Flat Track 2013 sekaligus juara Superprestigio yang pertama.
Ajang balap flat track ini akan mempertandingkan kelas Superprestigio dan kelas Open. Superprestigio akan diikuti para pebalap MotoGP, Moto2, Moto3 dan World Superbike, sementara Open akan diikuti oleh pebalap dari kejuaraan lain. Empat pebalap terbaik dari masing-masing kelas akan bertarung di babak Superfinal.
Musim lalu, Marquez gagal menapaki podium dan finis terbuncit di babak Superfinal setelah bersenggolan dengan Baker di pertengahan balap. Pebalap Amerika Serikat inipun merebut kemenangan diikuti oleh Esteve 'Tito' Rabat dan Kenny Noyes di posisi kedua dan ketiga.
Peserta kelas Superprestigio seperti yang dilansir situs resmi DTX Barcelona:
Marc Marquez, Esteve 'Tito' Rabat, Alex Marquez, Julian Simon, Alvaro Bautista, Troy Bayliss, Bradley Smith, Scott Redding, Mika Kallio, Johann Zarco, Jonas Folger, Marcel Schrotter, Xavier Simeon, Lorenzo Baldassarri, Ricard Cardus, Kenny Noyes, Alex Rins, Enea Bastianini, Niklas Ajo, dan lainnya.
Peserta kelas Open:
Brad Baker, Jared Mees, Joonas Kylmakorpi, Ivan Cervantes, Tadeusz Blazusiak, Thomas Chareyre, Guy Martin, Jose Pedro Gomes, Dani Ribalta, Tim Neave, Aidan Collins, Tom Neave, Alan Birtwistle, Oliver Brindley, Francesco Cecchini, Fabrizio Vesprini, dan lainnya. (dtx/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lagi, Marc Marquez Adakan Balap Flat Track Bergengsi
Otomotif 24 November 2014, 19:00
-
Juara Dunia, Marquez Bersaudara Tak Diperlakukan Spesial
Otomotif 23 November 2014, 19:00
-
Sambut MotoGP, Donington Park Diaspal Ulang
Otomotif 22 November 2014, 09:00
-
Ingin Setim, Marquez Ogah Bagi Rahasia pada Sang Adik
Otomotif 19 November 2014, 11:00
-
Alex Marquez Ogah Terobsesi Jadi Tandem Sang Kakak
Otomotif 17 November 2014, 20:00
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR