Dua rival Marquez semasa di Moto2, Pol Espargaro dan Stefan Bradl, yakin bahwa kelemahannya ada pada tekanan. Jika mendapat tekanan berlebih, menurut mereka Marquez akan melakukan kesalahan. Lorenzo pun bertekad lebih kuat dalam menghadapinya tahun depan.
"Marc merupakan pebalap yang selalu mengambil resiko tinggi. Bila Anda sering mengambil resiko tinggi, maka makin besar peluang Anda melakukan kesalahan atau cedera. Cedera bisa datang bahkan ketika Anda tenang dan sedikit mengambil resiko, tapi hal ini jarang terjadi," ujarnya.
Meski begitu, Lorenzo yakin, dengan pengalaman yang lebih banyak, Marquez tak akan lagi mudah melakukan kesalahan. "Marc sangat cepat, sangat bertalenta dan sangat berani. Tapi sungguh, ia sering mengambil resiko terlalu tinggi. Tapi tahun ini sepertinya tak separah tahun lalu, di mana ia sering terjatuh," tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lorenzo: Marquez Terlalu Sering Ambil Resiko Tinggi
Otomotif 31 Oktober 2014, 15:00
-
Marc Marquez Ingin Jajal Formula 1
Otomotif 31 Oktober 2014, 13:00
-
Lorenzo Yakin Marquez Berpeluang Kalahkan Rossi
Otomotif 31 Oktober 2014, 11:00
-
Marc Marquez Akui Beban 2014 Jauh Lebih Berat
Otomotif 31 Oktober 2014, 09:00
-
Jajal Setup Marquez-Pedrosa, Stoner Puas Hasil Uji Coba
Otomotif 30 Oktober 2014, 17:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR