Espargaro memang tampil gemilang selama sepanjang pekan balap di Sirkuit Assen. Setelah tercepat kedua di sesi latihan pertama, ia menjadi yang tercepat di latihan kedua. Ia bahkan akan start dari pole.
"Kami semua sudah melihat bahwa Aleix sangat cepat dengan ban ekstra lunak. Assen adalah salah satu sirkuit favoritnya, dan di sini, tenaga yang diproduksi tidaklah terlalu penting. Saya rasa ia akan tampil kuat saat balapan nanti," ujar Marquez melalui Crash.net.
Marquez sendiri akan start dari posisi kedua, di belakang Espargaro dan rekan setimnya sendiri, Dani Pedrosa yang akan start dari posisi ketiga. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dovizioso: Mustahil Kejar Marc Marquez
Otomotif 28 Juni 2014, 21:30
-
Bidik Finis Kedua, Marc Marquez Kaget Bisa Menang
Otomotif 28 Juni 2014, 21:15
-
Klasemen Sementara MotoGP 2014 Usai Seri Belanda
Otomotif 28 Juni 2014, 20:45
-
Dramatis, Marquez Rebut Kemenangan MotoGP Belanda
Otomotif 28 Juni 2014, 20:25
-
Marc Marquez Cemaskan 'Serangan' Aleix Espargaro
Otomotif 28 Juni 2014, 10:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR