Miller yang masih berusia 19 tahun akan langsung melompat dari Moto3 ke MotoGP dengan mengendarai motor Open RC213V-RS. Pebalap Australia inipun disebut-sebut akan menjadi The Next Stoner.
"Enam bulan pertama akan jadi masa belajar bagi Jack. Ia harus mempelajari MotoGP dan motornya. Setelahnya, saya rasa ia akan lebih kuat," ujar Cecchinello kepada MotoGP.com.
"Jack adalah bagian dari generasi muda, dan kebanyakan dari mereka punya gaya balap yang akrobatik! Saya suka gaya balapnya mengingatkan saya pada Casey. Akan menyenangkan melihatnya di MotoGP," tutup Cecchinello. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Miller Buat Bos LCR Honda Teringat Stoner
Otomotif 27 September 2014, 15:00
-
Eks Mekanik Casey Stoner Resmi Tangani Jack Miller
Otomotif 22 September 2014, 17:00
-
Redding Kecewa Gagal Dapatkan Eks Mekanik Stoner
Otomotif 19 September 2014, 20:45
-
Honda: Marc Marquez Memang Mirip Casey Stoner!
Otomotif 19 September 2014, 13:00
-
Dipuji Rossi, Bastianini Lebih Idolakan Stoner
Otomotif 18 September 2014, 19:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR