Dovizioso yang start dari pole sukses finis kedua, dan bahkan nyaris menang. Asa meraih gelar dunia pun kian melambung, apalagi Ducati masih punya kesempatan besar untuk meningkatkan performa, mengingat mereka tak berada di bawah aturan engine freeze.
"Tak ada yang membayangkan kecepatan kami akan seperti ini di seri pertama. Kami tak tahu kekuatan kami di sirkuit lain, atau berapa seri lagi kami mampu menutupi titik lemah kami. Mungkin butuh empat seri untuk memperbaiki segalanya," ujarnya kepada Crash.net.
Ketika ditanya apakah gelar dunia mungkin diraih, Dovizioso pun percaya diri. "Jika melihat hasil Qatar, jawaban saya 'ya'. Tapi saya tahu ini bukan kenyataannya. Kenyataan itu baru akan datang setelah 5-6 balapan lagi," tutupnya. [initial]
Sumber: Crash.net
Baca Juga:
- Hernandez Optimis Tembus 10 Besar MotoGP 2015
- Ayah Rossi Ogah Taruhan Soal Gelar Dunia Ke-10
- Dall'Igna: Qatar Buah Kerja Keras Orang Se-Ducati
- Ditanya Fans, Marquez Akui Ingin Balapan di Indonesia
- Hamilton Akui Tak Paham Jalan Pikiran Alonso
- Rossi Dapat 'Kejutan' Usai Menangi MotoGP Qatar
- Espargaro Desak Suzuki Segera Tambah Tenaga
- 'Jika Menang, Ducati Bakal Gelar Pesta Rakyat!'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dovizioso: Teknisi Ducati Jarang Tidur Demi Qatar!
Otomotif 2 April 2015, 16:30
-
Optimis Soal Gelar, Dovizioso Tunggu Lima Seri
Otomotif 2 April 2015, 10:30
-
Dall'Igna: Qatar Buah Kerja Keras Orang Se-Ducati
Otomotif 1 April 2015, 17:30
-
'Jika Menang, Ducati Bakal Gelar Pesta Rakyat!'
Otomotif 1 April 2015, 12:30
-
'MotoGP Qatar Bagai Pertarungan Italia Masa Lalu'
Otomotif 1 April 2015, 11:30
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR