Sepanjang musim 2013, pebalap Yamaha Factory Racing itu mengoleksi enam podium, termasuk satu kemenangan yang ia raih di MotoGP Belanda.
"Musim ini saya menjalani beberapa balapan yang seru. Banyak momen menarik, namun performa kami naik turun," ujarnya. "Musim ini cukup berat. Sebenarnya saya berharap bisa lebih kompetitif dan meraih banyak podium. Sayang, kami kerap memaksakan diri. Tapi kami akan berjuang lagi tahun depan."
Rossi pun mengaku akan beristirahat sebaik mungkin selama musim dingin, sebelum kembali turun lintasan di uji coba pramusim di Sepang, Malaysia pada 4-6 Februari nanti.
"Selama musim dingin, kami akan istirahat dan mengisi 'baterai'," lanjutnya. "Target kami musim depan adalah mencoba untuk lebih baik. Saya ingin meraih podium lebih banyak, juga memenangkan balapan. Hasilnya kita lihat saja di akhir musim nanti," pungkas Rossi. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Naik Turun, Rossi Akui Kerap Paksakan Diri
Otomotif 6 Desember 2013, 17:15
-
Valentino Rossi Gelar Balapan 'Enduranch 2013'
Otomotif 6 Desember 2013, 09:00
-
Agostini: Rossi Bakal Susah Raih Gelar Dunia Ke-10
Otomotif 4 Desember 2013, 17:00
-
Adidas Bakal Sponsori Yamaha MotoGP dan Sky-VR46?
Otomotif 3 Desember 2013, 19:00
-
Burgess: Rossi Tak Boleh Takut Putuskan Pensiun
Otomotif 3 Desember 2013, 13:00
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR