Ricciardo memimpin balapan F1 GP Monako di Monte Carlo yang berjalan dalam kondisi basah ke kering pada akhir Mei lalu, namun pit stop yang bermasalah membuatnya harus rela finis kedua dan melihat kemenangan melayang ke tangan Lewis Hamilton.
Ricciardo juga sempat berada di bawah bayang-bayang sang tandem, Max Verstappen yang meraih kemenangan perdana di Catalunya, Spanyol, namun bangkit di Hungaroring, meski 'hanya' finis ketiga di belakang Hamilton dan Nico Rosberg.
"Menyenangkan bisa naik podium lagi. Podium perdana musim ini sedikit masam, tapi kali ini saya sungguh menikmatinya. Kini senyuman saya telah kembali, dan saya sangat senang berada di atas sini. Saya tiga kali beruntun naik podium di sirkuit ini, jadi ini menyenangkan. Red Bull kini membaik, jadi ini kabar bagus," ujarnya kepada GPUpdate.
Berkat podium ini, Ricciardo juga naik ke peringkat ketiga pada klasemen pebalap dengan 115 poin, satu poin di atas pebalap Scuderia Ferrari, Kimi Raikkonen dengan 114 poin dan Sebastian Vettel dengan 110 poin. [initial] (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ricciardo: Podium di Hungaria Lebih Manis dari Monako
Otomotif 24 Juli 2016, 23:15
-
Menangi F1 GP Hungaria, Hamilton: Start Adalah Segalanya!
Otomotif 24 Juli 2016, 22:45
-
Klasemen Sementara Formula 1 2016 Usai Seri Hungaria
Otomotif 24 Juli 2016, 21:15
-
Hamilton Sabet Kemenangan Formula 1 GP Hungaria
Otomotif 24 Juli 2016, 20:50
-
Rio Haryanto di Ujung Tanduk, Menpora Minta Maaf
Otomotif 23 Juli 2016, 11:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR