Sang ibunda, Indah Pennywati mengatakan bahwa beberapa hari lalu Rio sudah berangkat menuju markas tim Addax Barwa di Valencia, Spanyol. Bahkan sejak Senin (17/6) ia telah menjalani workshop bersama timnya.
"Rio berada di Valencia selama tiga hari untuk menjalani simulasi dan pertemuan-pertemuan dengan mekanik timnya," kata Indah.
Setelah mengunjungi Valencia, persiapan Rio berlanjut di Barcelona selama lima hari. "Rio menjalani latihan fisik di Barcelona bersama pelatih Moises Villa dan Xavi Martos," lanjut Indah.
Rencananya, Rio akan berada di Silverstone pada hari Rabu (16/6) untuk menjalani persiapan akhir. "Semoga persiapan Rio bisa lancar dan bisa menunjukkan penampilan terbaiknya di Silverstone," tambah Indah.
Dalam GP2 Inggris, Rio akan menjalani dua kali balap, yakni feature race pada hari Sabtu (29/6) dan sprint race pada hari Minggu (30/6). Sementara sesi kualifikasi digelar hari Jumat (18/6).
Hingga kini, Rio berada di peringkat ke-22 pada klasemen sementara pebalap dengan total dua poin. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Salip Indonesia, Thailand Bakal Gelar MotoGP Tahun 2015
Otomotif 21 Juni 2013, 20:30
-
Rio Haryanto Siap Hadapi GP2 Inggris di Silverstone
Otomotif 21 Juni 2013, 18:30
-
Finis di Luar 20 Besar, Doni Tata Tatap Moto2 Belanda
Otomotif 17 Juni 2013, 20:30
-
Doni Tata Ingin Tunjukkan Progres Positif di Catalunya
Otomotif 13 Juni 2013, 13:00
-
Agi Agassi Kuasai Kejurnas Motocross Kuningan
Otomotif 9 Juni 2013, 20:45
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR