Bola.net - - Pembalap baru Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales sukses mencatatkan waktu tercepat pada hari ketiga uji coba pramusim MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang pada hari Rabu (1/2).
Rider Spanyol ini sukses mengungguli sang juara dunia bertahan dari Repsol Honda, Marc Marquez di posisi kedua dan pembalap Ducati Corse, Andrea Dovizioso di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Repsol Honda lainnya, Dani Pedrosa dan pembalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi.
Test rider Ducati Corse, Casey Stoner yang mencuri perhatian dengan mencatat waktu tercepat pada hari pertama, hari ini berada di posisi ketujuh, sementara rider anyar Ducati Corse, Jorge Lorenzo berada di posisi kesembilan.
Para pembalap MotoGP akan kembali turun lintasan dalam uji coba pramusim yang kedua di SIrkuit Phillip Island, Australia pada 15-17 Februari mendatang.
Hasil hari ketiga uji coba pramusim MotoGP Malaysia 2017:
1. Maverick Vinales - Movistar Yamaha MotoGP (1m 59.368s)
2. Marc Marquez - Repsol Honda Team (+0.138s)
3. Andrea Dovizioso - Ducati Team (+0.185s)
4. Dani Pedrosa - Repsol Honda Team (+0.210s)
5. Valentino Rossi - Movistar Yamaha MotoGP (+0.221s)
6. Alvaro Bautista - Aspar Ducati (+0.260s)
7. Casey Stoner - Ducati Test Rider (+0.271s)
8. Cal Crutchlow - LCR Honda (+0.360s)
9. Jorge Lorenzo - Ducati Team (+0.398s)
10. Johann Zarco - Monster Yamaha Tech 3 (+0.404s)
11. Andrea Iannone - Team Suzuki Ecstar (+0.677s)
12. Alex Rins - Team Suzuki Ecstar (+0.689s)
13. Aleix Espargaro - Factory Aprilia Gresini (+0.740s)
14. Danilo Petrucci - Octo Pramac Yakhnich (+0.942s)
15. Jonas Folger - Monster Yamaha Tech 3 (+0.944s)
16. Jack Miller - Estrella Galica 0,0 Marc VDS (+1.071s)
17. Karel Abraham - Aspar Ducati (+1.077s)
18. Hector Barbera - Avintia Racing (+1.169s)
19. Scott Redding - Octo Pramac Yakhnich (+1.277s)
20. Loris Baz - Avintia Racing (+1.505s)
21. Bradley Smith - KTM MotoGP Factory Racing (+1.970s)
22. Sam Lowes - Factory Aprilia Gresini (+1.973s)
23. Pol Espargaro - KTM MotoGP Factory Racing (+2.138s)
24. Katsuyuki Nakasuga - Yamaha Test Rider (+2.290s)
25. Takuya Tsuda - Suzuki Test Rider (+3.401s)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinales Tercepat di Hari Ketiga Uji Coba MotoGP Malaysia
Otomotif 1 Februari 2017, 17:25
-
Belum Beres Juga, Akselerasi Jadi Kendala Utama Marquez
Otomotif 1 Februari 2017, 14:00
-
Rossi: Lorenzo Siap Menangi Qatar, Marquez 'Sembunyi'!
Otomotif 1 Februari 2017, 13:00
-
Marc Marquez 'Kebelet' Jajal Motor Baru di Malaysia
Otomotif 26 Januari 2017, 10:15
-
Red Bull Rilis Video Marquez 'Main Ski' di Atas Motor MotoGP
Open Play 19 Januari 2017, 20:00
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR