Klasemen lima pebalap teratas di kelas IP1 diisi pebalap Yamaha, masing-masing yakni Sigit PD teratas dengan 146 poin, Anggi Permana 133 poin, dan Fitriansyah Kete 93 poin.
Sementara di klasemen IP2, Sigit juga memimpin dengan poin 145 terpaut 37 angka di atas pebalap Honda, Wahyu Widodo. Peringkat tiga ditempati oleh pebalap Yamaha, Sudarmono (104).
Yamaha pun berpeluang besar mengawinkan dua gelar di sirkuit Binuang, Balipat, Kalimantan Selatan, 21-22 September. Melihat peringkat di klasemen, Sigit PD bersama tunggangan Jupiter Z1 paling terbuka jalannya meraih dua gelar IP1 dan IP2.
"Harapan bagi Yamaha untuk mengawinkan dua gelar Indoprix tahun ini terbuka lebar. Kami berharap bisa mewujudkannya seperti tahun 2008 hingga 2011. Sigit tampil gemilang dengan Jupiter Z1 yang membuktikan keunggulan teknologi balap dan Fuel Injection Yamaha," papar Supriyanto, Manajer Motorsport Yamaha Indonesia.
Yamaha mendominasi perolehan gelar Indoprix. Sebanyak sembilan titel diraih dari kemenangan dua kelas tahun 2008-2011 dan kelas 110 cc di 2012.
Hasil Kualifikasi Seri 5 Indoprix 2013:
Kelas IP1 (125 cc)
1. Sigit PD (Yamaha Yamalube TDR FDR NHK Yonk Jaya)
2. M.Ricky Ananda Nafarin (HRVRT BGM-HBM)
3. Sudarmono (Yamaha Yamalube FDR KYT Trijaya)
Kelas IP2 (110 cc)
1. Fitriansyah Kete (Yamaha Yamalube Nissin SMF KYT TJM)
2. Sudarmono (Yamaha Yamalube FDR KYT Trijaya)
3. M.Ricky Ananda Nafarin (HRVRT BGM-HBM)
4. Sigit PD (Yamaha Yamalube TDR FDR NHK Yonk Jaya) (esa/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sigit PD Kawinkan Gelar Kelas IP1 dan IP2 Indoprix
Otomotif 22 September 2013, 22:45
-
Yamaha Buka Asa Kawinkan Gelar Indoprix 2013
Otomotif 22 September 2013, 16:45
-
Doni Tata Pradita Digantikan Pebalap Italia di Moto2 San Marino
Otomotif 11 September 2013, 18:01
-
Doni Tata Pradita Latihan Bareng Marco Melandri di Italia
Otomotif 9 September 2013, 20:00
-
Seri Keempat AFR 2013, Alexandra Tampil dengan Tim Baru
Otomotif 9 September 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR