Bola.net - - Amerika Serikat akan kembali mendapatkan kepercayaan menjadi tuan rumah Piala Dunia. Sebab, Amerika baru saja memenangkan biding untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia yang akan digelar pada tahun 2026.
Amerika Serikat sendiri sudah pernah menjadi tuan rumah Piala Dunia pada edisi tahun 1994 silam.
Bedanya dengan tahun 1994, pada tahun 2026 mendatang, Amerika Serikat tidak akan menjadi tuan rumah tunggal. Dua negara Amerika Utara, Meksiko dan Kanada, akan menjadi tuan rumah bersama di Piala Dunia 2028.
The world will unite in North America! #United2026 has officially won the right to host the @FIFAWorldCup!
🇨🇦🇲🇽🇺🇸 | https://t.co/jbld3pvI99 pic.twitter.com/iBhngny42b
— United 2026 (@united2026) 13 June 2018
Slogan United 2026

Pada proses bidding, United 2026 sukses mengalahkan Maroko yang juga maju mencalonkan sebagai tuan rumah. Pada voting yang dilakukan, United 2026 mendapatkan 134 suara dan Maroko mendapat 65 suara. Satu suara menyatakan tidak memilih.
Peserta 48 Negara

Dengan 48 peserta, maka akan ada sebanyak 80 pertandingan dari babak penyisihan hingga laga final.
Dari jumlah pertandingan tersebut, Amerika Serikat akan mendominasi even sebagai tuan rumah. Sebanyak 60 pertandingan akan digelar di Negeri Paman Sam. Sementara, Kanada dan Meksiko masing-masing menggelar 10 pertandingan.
Simak Video Menarik Berikut Ini

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Amerika Serikat Jadi Tuan Rumah Piala Dunia 2026
Piala Dunia 13 Juni 2018, 23:53
-
Perkiraan Formasi Tim Piala Dunia 2018: Meksiko
Piala Dunia 7 Juni 2018, 10:40
-
Analisis dan Prediksi Piala Dunia 2018: Grup F
Editorial 4 Juni 2018, 12:13
-
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2018: Grup F
Piala Dunia 31 Mei 2018, 14:29
-
Meski Cedera Ramsey Tetap Memaksa Main Lawan Meksiko
Piala Dunia 30 Mei 2018, 18:37
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR