Bola.net - - Penyerang Portugal, Andre Silva mengungkapkan bahwa bermain bareng Cristiano Ronaldo adalah sebuah mimpi masa kecil yang jadi kenyataan.
Silva dan Ronaldo saat ini merupakan andalan timnas Portugal. Meskipun memiliki perbedaan umur 10 tahun, keduanya mampu bekerja sama di lini depan dan sejauh ini memiliki kombinasi 17 gol untuk Portugal di kualifikasi Piala Dunia 2018.
"Ketika saya masih kecil, saya dulu bermimpi untuk bermain di samping Ronaldo," ujarnya di situs resmi FIFA.
"Semua orang menghormati dia karena dia berhasil mendapatkan penghormatan dari setiap orang, sebagi yang terbaik di dunia," sambungnya.
Penyerang yang baru direkrut AC Milan tersebut kemudian juga mengatakan bagaimana Ronaldo adalah pemimpin dalam tim dan semua pemain menghormati dan mengikutinya.
"Memilikinya sebagai kapten kami adalah sesuatu yang istimewa bagi kami dan kami mengikutinya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Perintahkan Agennya Untuk Wujudkan Comeback ke MU
Liga Champions 18 Juni 2017, 23:16
-
Ancelotti Juga Minta Dibelikan Ronaldo
Liga Champions 18 Juni 2017, 20:16
-
Zidane Turun Tangan Bujuk Ronaldo Bertahan
Liga Spanyol 18 Juni 2017, 17:32
-
Ronaldo Tak Menjadi Perhatian Khusus Pelatih Meksiko
Piala Dunia 18 Juni 2017, 10:09
-
Rahasia Duet Tajam Silva-Ronaldo Bersama Portugal
Piala Dunia 18 Juni 2017, 07:14
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR