Tugas berat menanti Les Bleus untuk bisa memutar balikkan keadaan dalam leg kedua yang akan diadakan di kandang mereka, Stade de France. Selain harus mencetak minimal dua gol, mereka juga harus bisa menjaga agar Ukraina tidak mencetak gol away yang akan sangat merugikan bagi kubu tuan rumah.
Terkait tuntutan wajib menang besar tersebut, striker Karim Benzema mengungkapkan keyakinannya. Striker 25 tahun tersebut menyatakan bahwa secara kualitas individu, Prancis masih lebih baik ketimbang Ukraina.
"Mereka bermain di kandang dan mampu mengoptimalkan aspek positif utama mereka, kekuatan fisik. Sebenarnya secara teknik individu, kami masih lebih baik," ungkap Benzema kepada Telefoot.
"Prancis memiliki kualitas pemain yang lebih baik, namun kami harus bisa lebih fokus terhadap permainan grup secara keseluruhan. Semoga kami memainkan pertandingan dengan baik di leg kedua."
Lebih lanjut, penggawa Real Madrid ini menyatakan ia memiliki beberapa pengalaman indah mengenai comeback di leg kedua setelah tertinggal dengan selisih gol yang cukup besar di laga pertama. Oleh karena itulah pemain keturunan Aljazair ini cukup optimis timnya bisa bangkit dan lolos ke Piala Dunia.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mereka Harus Optimal Demi Piala Dunia 2014
Editorial 18 November 2013, 16:11
-
Preview: Prancis vs Ukraina, Berat Untuk Les Bleus
Piala Dunia 18 November 2013, 15:50
-
Piala Dunia 18 November 2013, 12:53

-
Benzema: Kualitas Individu Prancis Lebih Baik Ketimbang Ukraina
Piala Dunia 18 November 2013, 12:39
-
Giroud: Laga Prancis vs Ukraina Terbesar Tahun Ini
Piala Dunia 18 November 2013, 08:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR