Suarez dicekal empat laga dan sembilan pertandingan internasional akibat menggigit Giorgio Chiellini. Suarez sama sekali tak boleh terlibat dalam urusan sepakbola selama durasi hukumannya.
"Sebagai pesepakbola, saya ikut merasakan hukuman berat Suarez itu. Rasanya menyakitkan, pasti menyakitkan. Tetapi sebagai Presiden FIFA saya harus menerima keputusan yang diambil komisi independen kami," terang Blatter seperti dilansir Soccerway.
Suarez saat ini tengah mengajukan banding kedua ke Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS). Blatter berharap Suarez bisa bangkit bersama klub barunya, Barcelona FC.
"Saya berharap dia bangkit karena ia sudah menunjukkan hal-hal hebat di lapangan. Saya sudah melihat kemampuannya, dia bisa mencium bau gol. Saya berharap dia kembali. Sekarang dia sudah bersama salah satu klub terbaik dunia." (sw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tegaskan Bahagia, Dani Alves Tepis Rumor Hengkang
Liga Spanyol 15 Juli 2014, 22:19
-
Redknapp Minta Liverpool Cari Pengganti Suarez
Liga Inggris 15 Juli 2014, 22:10
-
Deportivo Akui Ingin Rekrut Bojan
Liga Spanyol 15 Juli 2014, 21:23
-
Ada Sanchez, Owen Pesimis Arsenal Finis Empat Besar
Liga Inggris 15 Juli 2014, 20:41
-
Luis Enrique Pilih Mascherano Jadi Kapten Barcelona?
Liga Spanyol 15 Juli 2014, 20:24
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR