Bahkan dua legenda Brasil, Ronaldo Nazario dan Cafu pun mengaku kecewa dengan penampilan Neymar. Sebab sebelum Piala Dunia bergulir, optimisme tinggi terhadap Neymar sudah terbangun sempurna. Dia dianggap mampu membantu Brasil menjadi juara.
Tidak hanya itu, Neymar juga dihajar habis-habisan di media sosial lantaran akting berlebihan saat dijatuhkan pemain lawan. Sudah puluhan meme Neymar yang beredar di dunia maya, menghina Neymar. (fft/dre)
Dukungan Kaka

Walaupun demikian, Kaka tak bisa terima jika Neymar terus disalahkan. Menurutnya kegagalan tim juga harus ditanggung oleh seluruh tim, bukan hanya satu pemain.
"Pencarian soal satu orang untuk disalahkan ini tidak bisa saya terima. Brasil kalah. Bukan Neymar yang kalah. Tim nasional Brasil tersingkir di perempat final," ucap Kaka di fourfourtwo.
"Respon terhadap segala hal yang dia (Neymar) perbuat tidak seimbang. Ketika dia melakukan hal hebat, pujiannya sangat besar. Namun ketika hal tak begitu baik terjadi, juga sangat besar."
Pemain Hebat

Kaka menggarisbawahi bahwa Neymar masih berusia 26 tahun. Karenanya dia percaya Neymar akan banyak belajar dari pengalaman ini dan terus berkembang. Kaka yakin Neymar adalah pemain yang luar biasa.
"Dia, sebagai pria berusia 26 tahun, harus mengatasi semua ini. Saya kira dia baik-baik saja. Banyak yang mengkritik Neymar jauh lebih tua dan lebih dewasa daripada Neymar saat ini."
"Menghadapi situasi yang dia hadapi, meskipun masih usia belia... saya adalah fan Neymar. Dan itu berarti dia sebagai selebritas, sebagai atlet, dia adalah pemain luar biasa," pungkas dia. [initial]
Tonton Vidio Menarik Ini

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Masih Bisa Jadi Pemain Terbaik Dunia
Piala Dunia 18 Juli 2018, 11:45
-
Brasil yang Gagal di Piala Dunia 2018, Kok Neymar Disalahkan?
Piala Dunia 18 Juli 2018, 09:10
-
Florentino Perez Terobsesi Datangkan Neymar ke Madrid
Liga Spanyol 17 Juli 2018, 15:40
-
Zidane Tak Pernah Berniat Datangkan Neymar Karena Ada Marcelo
Piala Dunia 17 Juli 2018, 10:20
-
5 Momen Gila Yang Terjadi di Piala Dunia 2018
Editorial 17 Juli 2018, 09:42
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR