Buffon menderita cedera engkel saat mengikuti sesi latihan tim. Posisinya pun kemudian diisi oleh Salvatore Sirigu. Meskipun begitu Chiellini tetap yakin bahwa rekannya itu tidak menderita cedera yang parah.
"Ini adalah pukulan telak. Untuk Gigi, kata-kata dan senyumnya di ruang ganti sebelum pertandingan sangat berarti buat kami. Tidak ada yang bisa memenangkan pertandingan sendirian, jadi seluruh anggota tim bersatu padu untuk meraih itu," ucap Chiellini kepada RAI Sport.
"Jelas kata-katanya membuat takut semua orang, tapi saya tidak berpikir cederanya serius. Kami akan memberinya kesempatan untuk memulihkan diri dan dia bisa mengawal gawangnya lagi."
Meski tanpa Buffon, Azzurri tetap tampil perkasa setelah mengunci kemenangan 2-1 atas The Three Lions dan selanjutnya akan bertemu Kosta Rika.[initial]
(foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Inggris, Marchisio Sempat Alami Halusinasi
Piala Dunia 15 Juni 2014, 22:21
-
Mourinho Sebut Rooney Tak Cocok Bermain Melebar
Piala Dunia 15 Juni 2014, 20:49
-
De Rossi: Balotelli Mestinya Bisa Cetak Tiga Gol!
Piala Dunia 15 Juni 2014, 19:36
-
De Rossi Jagokan Liverpool Juara EPL
Liga Inggris 15 Juni 2014, 16:47
-
Pirlo Bangga Menjadi Kapten Italia
Piala Dunia 15 Juni 2014, 16:47
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR