Ricardo Costa menjadi pemain yang mengisi posisi Pepe saat Portugal bermain imbang (2-2) lawan Amerika Serikat.
Berharap tampil lawan Ghana, Costa pun tak ingin posisinya digeser Pepe, meskipun ia pasrah dengan apa pun keputusan sang pelatih.
"Saya akan bekerja keras untuk membantu tim. Namun Paulo Bento adalah orang yang menentukan siapa yang akan bermain." kata bek Valencia itu pada fourfourtwo.com.
"Bila saya bermain, saya akan memberikan yang terbaik. Bila saya tak main, saya akan mendukung Portugal dari bangku cadangan." ujarnya lagi.
Portugal masih bisa lolos bila mereka menang dengan skor besar atas Ghana dan Jerman mengalahkan Amerika Serikat, namun selisih gol Portugal tak terlalu baik (minus 4). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Insiden Tandukan Muller, Pepe Sebut Wasit Terlalu Tegas
Piala Dunia 26 Juni 2014, 08:39
-
Costa Tak Mau Posisinya Digeser Pepe
Piala Dunia 26 Juni 2014, 00:03
-
Scholes: Tindakan Pepe Benar-benar Lelucon
Piala Dunia 19 Juni 2014, 15:28
-
Piala Dunia 19 Juni 2014, 03:32

-
Portugal Banding Kartu Merah Pepe
Piala Dunia 19 Juni 2014, 01:40
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR