Pemain berusia 22 tahun itu kehilangan kesempatan masuk skuat yang berlaga di Piala Dunia 2014 kemarin. Padahal, kala itu cukup banyak pihak yang menyarankan agar Coutinho turut dibawa ke Brasil mengingat performanya yang menawan bersama Liverpool.
Namun, seiring dengan adanya perombakan dalam tubuh skuat Samba tersebut, Coutinho kini mendapat kesempatan untuk masuk timnas. Ia pun dipanggil Dunga untuk memperkuat Selecao dalam ajang uji coba kontra Prancis. Sayang, dalam laga yang dimenangkan Neymar cs itu, ia hanya dicadangkan saja.
Walau demikian, Coutinho mengaku senang telah dipanggil untuk memperkuat timnas negaranya itu. Ia pun mengaku akan bersabar menunggu peluangnya masuk dalam skuat tersebut.
"Kapanpun saya terpanggil masuk timnas, rasanya sama seperti saat pertama kali dipanggil ke skuat tersebut. Sungguh merupakan suatu kehormatan besar bisa memakai jersey timnas Brasil, yang juga diidam-idamkan oleh ratusan ribu orang. Saya ingin selalu menghormatinya kapanpun saya mendapatkan kesempatan masuk timnas. Hal itu sangat berarti bagi saya," serunya dalam program film dokumenter LFC TV yang berjudul "Coutinho: Home from Home."
"Target saya adalah mendapatkan sendiri tempat saya (di timnas). Saya yakin bahwa ini juga merupakan target semua orang. Saya tahu kami memiliki pemain-pemain hebat lainnya yang pernah memberikan dampak besar pada tim ini. Saya menunggu peluang saya datang dengan sabar," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Neymar Uji Akurasi Tendangan Gunakan Drones
- Highlights Friendly: Prancis 1-3 Brasil
- Hasil Pertandingan: Prancis 1-3 Brasil
- Galeri: Perjalanan Karir Kaka
- Pele: Mustahil Neymar Gantikan Saya
- Pamer Trik! Neymar Cetak Gol Dari Belakang Gawang
- Dibuatkan Banner Oleh Fans Liverpool, Coutinho Merinding Disko
- Coutinho Bertekad Asah Kemampuan Cetak Golnya
- Coutinho Masih Yakin Liverpool Finish di Empat Besar
- Coutinho Akui 3-4-3 Membuat Liverpool Makin Baik
- Dahsyat! Coutinho Kembali Sabet Terbaik Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Bebaskan Cech Pilih Klub Baru
Liga Inggris 27 Maret 2015, 23:09
-
Hartson Sarankan Walcott Tolak Liverpool dan Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 27 Maret 2015, 22:37
-
Alonso Senang Tak Satu Tim Dengan Carragher
Liga Inggris 27 Maret 2015, 22:17
-
Agar Jarang Cedera, Sturridge Disarankan Konsultasi ke Ryan Giggs
Liga Inggris 27 Maret 2015, 21:40
-
'Sterling Bisa Buat Kesalahan Dengan Pilih Real Madrid'
Liga Inggris 27 Maret 2015, 20:57
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR