Memiliki kedalaman skuad yang mumpuni, Vicente Del Bosque kabarnya akan melakukan rotasi besar-besaran dalam dalam starting eleven. Meskipun nantinya tidak tampil dengan skuad terbaik, namun di atas kertas Tahiti tetap bukan tandingan La Furia Roja. Pelatih Eddy Etaeta kemungkinan tetap akan bermain dengan formasi defensif 5-4-1.
Jika tidak ada gangguan dan perubahan, rencananya laga Piala Konfederasi 2013 antara Spanyol dan Tahiti akan ditayangkan secara langsung oleh stasiun televisi swasta ANTV/TVOne, Jumat (21/6) pukul 02.00 WIB.
Berikut adalah data dan fakta dari pertandingan Spanyol vs Tahiti. (bola/mri)
Data dan Fakta

- Spanyol tak terkalahkan dalam 23 pertandingan terakhir dan memenangkan 16 diantaranya. Terakhir Spanyol kalah pada tahun 2011dari Inggris.
- Rekor kemenangan terbesar Spanyol terjadi di tahun 1933 ketika mengalahkan Bulgaria 13-0.
- Alvaro Arbeloa akan mencapai caps ke 50 jika diturunkan.
- Tahiti kalah dalam 6 dari 8 pertandingan terakhir mereka.
- Tahiti berada dalam ranking 138 FIFA, kontras dengan Spanyol yang menduduki peringkat 1.
- Tahiti adalah negara pertama selain Australia dan Selandia Baru yang tampil di Piala Konfederasi.
Head to Head

Kedua tim belum pernah bertemu sebelumnya
5 Pertandingan Terakhir Spanyol

(S-M-M-M-M)
23/03/13 Spanyol 1 - 1 Finlandia (Kualifikasi Piala Dunia)
27/03/13 Prancis 0 - 1 Spanyol (Kualifikasi Piala Dunia)
09/06/13 Spanyol 2 - 1 Haiti (Persahabatan)
12/06/13 Spanyol 2 - 0 Republik Irlandia (Persahabatan)
17/06/13 Spanyol 2 - 1 Uruguay (Piala Konfederasi)
5 Pertandingan Terakhir Tahiti

13/10/12 Tahiti 0 - 2 Selandia Baru (Kualifikasi Piala Dunia)
16/10/12 Selandia baru 3 - 0 Tahiti (Kualifikasi Piala Dunia)
23/03/13 Tahiti 2 - 0 Solomon Islands (Kualifikasi Piala Dunia)
26/03/13 New Caledonia 1 - 0 Tahiti (Kualifikasi Piala Dunia)
18/06/13 Tahiti 1 - 6 Nigeria (Kualifikasi Piala Dunia)
Statistik Spanyol di Piala Konfederasi

Statistik Tahiti di Piala Konfederasi

Prediksi

Spanyol menang: 85%
Imbang: 10%
Tahiti menang: 5%
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Spanyol Tak Berniat Bantai Tahiti
Piala Dunia 20 Juni 2013, 19:44
-
Spanyol 'Pilih-pilih' Rekor Jelang Lawan Tahiti
Piala Dunia 20 Juni 2013, 19:20
-
Torres: Mourinho Adalah Jaminan Sukses
Liga Inggris 20 Juni 2013, 18:59
-
Reina Bicara Soal Mourinho, Casillas, dan Rumor Pindah ke Barca
Piala Dunia 20 Juni 2013, 17:40
-
Del Bosque Tak Jamin Posisi Bagi Skuad Spanyol U-21
Piala Dunia 20 Juni 2013, 12:12
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR