Bola.net - - Gelandang Timnas Inggris, Eric Dier mengaku puas dengan kemenangan timnya atas Timnas Kolombia dini hari tadi. Dier menyebut kemenangan itu adalah buah latihan timnya dalam menghadapi situasi adu penalti.
Timnas Inggris memastikan diri menjadi tim terkahir yang lolos ke babak perempat final Piala Dunia 2018. Mereka berhasil menumbangkan Kolombia di babak adu penalti.
Pada babak adu penalti itu, Inggris sempat dibuat was-was setelah penalti Jordan Henderson ditepis oleh David Ospina. Namun kemudian dua eksekusi penalti Kolombia gagal dan kemudian Eric Dier mengunci kelolosan Inggris setelah penaltinya memperdayai Ospina.
Dier mengakui bahwa Timnya sudah mempersiapkan diri dengan baik sehingga mampu menghadapi babak adu penalti. "Kebobolan di babak perpanjangan waktu itu sangat sulit," buka Dier kepada ITV.
Membuat Terluka

Dier mengakui bahwa gol Mina itu membuat timnya terluka dan membuat timnya kesulitan untuk bangkit.
"Kebobolan di menit-menit akhir membuat kami sulit untuk bangkit. Namun kami tahu kami harus tetap berjuang dan menjalankan rencana yang sudah kami siapkan."
Persiapan Matang

Dier juga menyebut timnya sudah mempersiapkan diri untuk babak adu penalti. Oleh karenanya timnya berhasil menumpas Kolombia di babak tersebut.
"Kami tidak pernah panik dengan situasi tendangan penalti. Kami sudah mempersiapkan diri dengan baik dan kami berhasil melakukannya dengan baik juga." tandasnya.
Lawan Berat

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona: Kolombia Korban Pencurian Luar Biasa
Piala Dunia 4 Juli 2018, 23:27
-
Tampil Apik, Pickford Dulang Pujian dari Kiper Legendaris Inggris
Piala Dunia 4 Juli 2018, 15:31
-
Jadi Pahlawan Inggris, Jordan Pickford Catatkan Rekor Baru
Piala Dunia 4 Juli 2018, 15:30
-
Harry Kane: Jalan Inggris Masih Panjang
Piala Dunia 4 Juli 2018, 15:00
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR