Bola.net - - Pelatih Timnas , Akira Nishino tidak bisa menyembunyikan kesedihannya usai Jepang tersingkir di babak 16 besar Piala Dunia 2018. Nishino menyebut bahwa timnya tidak pantas untuk kalah pada laga tersebut.
Pada pertandingan babak 16 besar dini hari tadi, Jepang membuat kejutan besar pada Belgia. Mereka berhasil membuat wakil Eropa itu kesulitan, dan berhasil mencetak dua gol terlebih dahulu melalui Genki Haraguchi dan Takashi Inui.
Tertinggal 2 gol tidak membuat Belgia patah arang. Mereka berhasil menyamakan kedudukan melalui gol Jan Vertonghen dan Marouane Fellaini sebelum akhirnya Nacer Chadli mengunci kemenangan The Red Devils jelang akhir laga.
Nishino sendiri mengaku sangat kecewa dengan kekalahan ini. "Perasaan saya benar-benar hancur lebur," ujar Nishino seperti yang dikutip BBC Sports.
Semuanya Sia-Sia

"Pada pertandingan tadi memang benar kami sempat unggul terlebih dahulu, namun apa gunanya jika kami tidak menang."
"Memang ada perbedaan yang sangat kecil antara tim kami dan tim lawan, namun saya merasa hampa akan kekalahan ini."
Bertanggun Jawab Penuh

"Mungkin kami kalah karena saya mengambil keputusan yang salah atau taktik saya yang benar-benar keliru."
"Pada akhirnya kami tidak bisa mengimbangi Belgia yang meningkatkan permainan mereka setelah mereka tertinggal." tandasnya.
Lawan Berat Menanti

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belgia vs Jepang: Ketika Eden Hazard Dilanda Rasa Takut
Piala Dunia 3 Juli 2018, 20:11
-
Takashi Inui, Berlian Biru Yang Akhirnya Memancarkan Sinar
Piala Dunia 3 Juli 2018, 17:55
-
Comeback atas Jepang, Belgia Ulangi Rekor Portugal 52 Tahun Lalu
Piala Dunia 3 Juli 2018, 14:28
-
Open Play 3 Juli 2018, 13:44

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR