Inggris tergabung dalam grup sulit di Piala Dunia, yakni di grup D. Skuat asuhan Roy Hodgson tersebut akan berlaga lawan Italia, Uruguay dan Kosta Rika. Dua tim pertama jelas merupakan tim yang kuat.
Ferdinand mengatakan bahwa ia ingin melihat Inggris bisa lolos dari fase grup. Namun, ia juga merasa harus realistis dengan situasi yang ada.
"Saya ingin sekali melihat Inggris mencapai babak perempat final dan berhadapan dengan Brasil. Namun, jika saya adalah seorang petaruh, saya tak akan mempertaruhkan uang saya untuk menjagokan Inggris lolos dari grup D, apalagi untuk bisa lolos ke semifinal," ujarnya pada Mail on Sunday.
"Saya tak menghapus peluang mereka sama sekali. Namun marilah bersikap sedikit realistis dan menerima kenyataan bahwa ada tiga tim yang berpeluang lolos dan akan ada dua tim yang bakal gugur," imbuh bek berusia 35 tahun tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Gerrard: Honduras Mengerikan dan Bodoh!
- Gerrard Sebut Izaguirre Mestinya Diusir Wasit
- Hodgson Pede Chamberlain Bakal Fit Kembali
- Gareth Barry Yakin Jagielka Mampu Redam Balotelli
- Vieira Yakin Rooney Bersinar di Piala Dunia
- Del Piero Anggap Rooney Sudah Siap Pimpin Inggris
- Abate: Inggris Bisa Jadi Kuda Hitam
- Rooney Diprediksi Moncer di Piala Dunia
- Memikat, Sterling Bakal Diganjar Starter Italia
- Gerrard: Capello Tidak Percaya Saya
- Keown Dukung Inggris Tembus Perempat Final
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferdinand Tak Yakin Inggris Lolos Dari Fase Grup
Piala Dunia 8 Juni 2014, 22:00
-
Hodgson Pede Chamberlain Bakal Fit Kembali
Piala Dunia 8 Juni 2014, 17:52
-
10 Pelatih Terbaik di Piala Dunia Brasil
Editorial 8 Juni 2014, 12:56
-
Abate: Inggris Bisa Jadi Kuda Hitam
Piala Dunia 8 Juni 2014, 10:28
-
Memikat, Sterling Bakal Diganjar Starter Italia
Piala Dunia 7 Juni 2014, 18:24
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR