Bola.net - - Gelandang timnas Brasil, Fred menderita cedera pergelangan kaki saat latihan bersama skuat Selecao jelang Piala Dunia 2018 Rusia. Cedera tersebut memang terlihat ringan, tapi Fred membutuhkan peninjauan lebih lanjut.
Dokter tim Brasil, Rodrigo Lasmar agaknya menolak untuk menyampaikan perkiraannya. Sebab menurutnya masih terlalu awal untuk membuat analisis tersebut.
"Hari ini Fred terkena cedera pergelangan kaki tapi masih terlalu awal untuk mengatakan apa pun soal itu," ujar Lasmar dinukil dari fourfourtwo.
"Besok kami akan melihat apa yang terjadi dan memutuskan apakah kami membutuhkan peninjauan lebih lanjut atau tidak."
"Tapi saat ini masih terlalu awal untuk mengatakan apa pun soal dia," tutupnya.
Fred di Brasil

Bersama Fernandinho dan Paulinho, Fred termasuk dalam tiga gelandang yang memiliki kemampuan sama baiknya saat bertahan dan menyerang.
Berdasarkan formasi Brasil dalam beberapa laga uji coba terakhir, Fred memang belum mendapat kesempatan untuk menjadi pemain inti. Tapi kapan pun dia siap untuk merebut posisi Fernandinho atau Paulinho jika tampil di bawah standar.
Solusi Manchester United

Sementara itu, Manchester United akhirnya mengumumkan Fred sebagai pemain anyar mereka. MU memang belum memperkenalkan secara resmi, tapi tim asuhan Jose Mourinho itu sudah mencapai kesepakatan dengan Shakhtar Donetsk dan persetujuan verbal dengan sang pemain.
Fred dinilai akan menjadi solusi MU di lini tengah dengan menjadi penghubung Nemanja Matic dengan Paul Pogba.
Selain itu, Fred juga dikenal sebagai gelandang yang jago membaca aliran serangan. Dia kerap kali memberikan umpan-umpan yang menerobos barisan pertahanan lawan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Diyakini Siap Bawa Brasil Juara Piala Dunia
Piala Dunia 8 Juni 2018, 22:26
-
Brasil Calon Kuat Juara Piala Dunia 2018
Piala Dunia 8 Juni 2018, 18:52
-
Menuju Piala Dunia 2018, Inilah Rangking FIFA Terakhir
Piala Dunia 8 Juni 2018, 14:52
-
Ancelotti: Neymar Bisa Jadi Kejutan di Piala Dunia 2018
Piala Dunia 8 Juni 2018, 13:15
-
Fred Cedera Ringan, Brasil Cemas
Piala Dunia 8 Juni 2018, 13:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR