Bola.net - - Selama melatih level klub, Josep Guardiola telah meraih banyak prestasi. Kini, pelatih Manchester City tersebut menyatakan siap melebarkan sayap dan berkiprah di level internasional jika dipercaya untuk menukangi timnas.
Eks pelatih Barcelona itu baru-baru ini mempersembahkan gelar Premier League kepada Manchester City. Torehan tersebut terasa semakin manis dengan raihan 100 poin serta keunggulan 19 angka dari rival sekotanya, Manchester United.
Trofi tersebut tentu saja bukan yang pertama ia raih selama melatih sebuah klub. Di tim-tim sebelumnya, seperti Barcelona dan Bayern Munchen, ia juga mempersembahkan banyak titel baik domestik maupun Eropa.
Ingin Melatih Timnas

"Bukannya setiap pelatih yang sukses bermimpi untuk melatih timnas?" ujar Guardiola kepada HLN.
"Saya ingin berada di Piala Dunia ataupun Piala Eropa sekali lagi," lanjutnya.
"Untuk sekarang, saya ingin berada di sini. Tapi bila seseorang memberikan tawaran di masa depan, saya masih cukup muda," pungkasnya.
Pernah Bermain di Piala Dunia

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mau Jorginho, duo Manchester harus bayar sangat mahal
Liga Champions 3 Juni 2018, 18:31
-
Kane Sebut Kritikan Untuk Sterling Tidak Adil
Liga Inggris 3 Juni 2018, 18:26
-
Guardiola Buka Peluang Berkiprah di Piala Dunia
Piala Dunia 3 Juni 2018, 00:50
-
Telikung MU, City Ajukan Tawaran Masif Untuk Cancelo
Liga Inggris 3 Juni 2018, 00:30
-
Napoli Tolak Tawaran City Untuk Jorginho
Liga Inggris 2 Juni 2018, 23:10
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR