Bola.net - - Penjaga Gawang Timnas Inggris, Joe Hart baru-baru ini melontarkan pujian kepada pelatih interim Inggris, Gareth Southgate. Hart menilai pria 46 tahun itu menciptakan suasana yang bagus di Timnas Inggris, sehingga para pemain senang bermain di bawah asuhannya.
Mantan pelatih tim U-21 Inggris itu ditunjuk sebagai pelatih sementara The Three Lions untuk menggantikan Sam Allardyce yang terkena skandal. Southgate sendiri bisa dibilang cukup sukses selama menjadi pelatih sementara Inggris, di mana mereka mendulang dua kemenangan dan satu hasil seri di tiga pertandingan yang ia tangani.
Hart sendiri menyebut ada aura positif yang muncul di tengah-tengah Tim Inggris setelah Southgate mengambil alih kursi pelatih. "Saya rasa kami sangat menikmati dilatih Southgate" beber Hart kepada Sportsmole.
"Pelatih adalah orang yang tenang, dan ia berhasil menciptakan situasi serupa dalam tim ini. Ia juga berhasil menularkan ketenangannya kepada para pemain kami" tandas kiper Torino tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hart: Saya Tak Perlu Pikirkan Manchester City
Liga Inggris 15 November 2016, 14:36
-
Joe Hart Merasa Selalu Penuh Energi dan Bergairah
Piala Dunia 15 November 2016, 11:25
-
Hart: Inggris Enjoy Dilatih Southgate
Piala Dunia 15 November 2016, 10:04
-
Hart: Inggris Tengah Cari Identitas
Piala Dunia 15 November 2016, 08:10
-
Hart Enggan Kembali ke Manchester City
Liga Inggris 14 November 2016, 11:30
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR