Hasil imbang tersebut semakin melapangkan jalan Meksiko untuk maju ke babak berikutnya, mengingat di laga sebelumnya mereka sukses mengalahkan Kamerun dengan skor 1-0.
"Ochoa bermain seperti yang kami kira. Ia bermain amat bagus dan ia menikmati bermain di Piala Dunia usai hanya ada di bangku cadangan di dua Piala Dunia sebelumnya," tutur Herrera pada Sky Sports.
"Ia membuat tiga penyelamatan luar biasa. Kami mencoba mencetak gol dan bola justru melambung. Hal yang sama juga terjadi pada mereka. Namun kami punya alasan bagus untuk tetap tenang, usai apa yang terjadi di sepanjang pertandingan tadi," pungkasnya.
Meksiko akan menghadapi Kroasia di laga pamungkas mereka di Grup A. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eto'o Terancam Tinggalkan Piala Dunia
Piala Dunia 18 Juni 2014, 22:18
-
Bernard: Imbang Lawan Meksiko Bukan Hasil Buruk
Piala Dunia 18 Juni 2014, 19:10
-
Gagal Menang, Scolari Justru Sebut Penampilan Brasil Membaik
Piala Dunia 18 Juni 2014, 18:12
-
Kiper Timnas U-19 Sebut Brasil Harus Perbaiki Kelemahan
Piala Dunia 18 Juni 2014, 17:46
-
EDITORIAL: Ledakan Samba Padam di Hadapan Ochoa
Editorial 18 Juni 2014, 13:53
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR