Di laga keduanya di grup D Piala Dunia 2014, Jumat (20/06), Inggris tumbang 1-2 dari Uruguay. Brace alias dua gol dari Suarez hanya bisa dibalas dengan sebiji gol dari Wayne Rooney. The Three Lions pun akhirnya terpuruk di dasar klasemen tanpa mengoleksi sebiji poin pun. Kendati demikian, mereka masih bisa lolos ke babak selanjutnya walaupun peluangnya kecil sekali.
Usai laga, Hodgson mengakui bahwa timnya hancur akibat kehebatan Suarez. "Gol pertama Suarez sangat bagus. Umpan chip dari Edinson Cavani dan kecerdikan Suarez dalam menanduk bola adalah permainan level tinggi," ujarnya pada ITV.
Roy kemudian mengisyaratkan bahwa gol kedua seharusnya tak terjadi, karena pihaknya sudah tahu kemampuan Il Pistolero.
"Untuk gol kedua, dia sedikit beruntung bisa berdiri bebas (dari kawalan para bek). Namun, kita tahu apa yang bisa dilakukan oleh Suarez. Itu adalah gol yang tak kita harapkan. Tendangan gawang jauh ke depan, dengan tipe pemain yang kami miliki, kami seharusnya bisa mengatasi hal tersebut," bebernya. [initial]
Berita Terkait:
- Review: Suarez Pimpin Uruguay Permalukan Inggris
- Line-up: Uruguay vs Inggris
- Mourinho: Suarez Dan Cavani Akan Jadi Masalah Inggris
- Hodgson Peringatkan Sterling Sebelum Lawan Uruguay
- Carragher: Suarez Belum Bugar Saja Sudah Berbahaya
- 'Inggris Bisa Kalahkan Uruguay'
- Cavani: Kami Siap Hadapi Inggris
- Savage Minta Inggris Hantam Lutut Suarez
- Evra: Semoga Beruntung Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blatter: Inggris Kurang Beruntung
Piala Dunia 20 Juni 2014, 23:34
-
Fakta & Statistik: Uruguay 2-1 Inggris
Piala Dunia 20 Juni 2014, 11:00
-
Hodgson Klaim Inggris Sukses Jinakkan Suarez
Piala Dunia 20 Juni 2014, 09:53
-
Piala Dunia 20 Juni 2014, 08:02

-
Hodgson Akui Lini Depan Inggris Loyo
Piala Dunia 20 Juni 2014, 05:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR