Bola.net - - Tahun demi tahun, tindakan rasisme yang ditujukan kepada satu pemain sepakbola masih selalu terjadi. Meskipun demikian, timnas Inggris sudah mulai merencanakan apa yang akan dilakukan untuk mengatasi hal tersebut.
Inggris menjadi salah satu tim yang akan berpartisipasi dalam ajang Piala Dunia 2018 tengah bulan Juli mendatang. Sang pelatih, Gareth Southgate, juga sudah memegang daftar pemain yang akan dibawanya ke Rusia nanti.
Dalam daftar itu, ada banyak pemain yang sangat rawan menjadi sasaran rasisme para pendukung tim lawan. Beberapa di antaranya merupakan Danny Welbeck, Marcus Rashford, dan yang baru-baru ini kena kasus tersebut, Danny Rose.
Dapat Dukungan Banyak Pihak
"Para pemain, sama seperti semuanya, tidak tahu apa yang bisa diharapkan," ujar Southgate dikutip dari Eurosport.
"Kami telah melakukan pembicaraan untuk menjelaskannya. Kami semua berharap itu berjalan dengan baik. Tetapi, kami punya pembicaraan jika rasisme terjadi," lanjutnya.
"Kami sudah memiliki rencana. Kami sudah punya dukungan secara personal, tim, dan protokol resmi," pungkasnya.
Sekilas Kasus Danny Rose
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Korban Rasisme, Bos Inggris Prihatin dengan Rose
Piala Dunia 7 Juni 2018, 11:03 -
Pemain Muda Inggris Bisa Jadi Senjata Ampuh di Piala Dunia
Piala Dunia 7 Juni 2018, 09:20 -
Inggris Sudah Punya Rencana Matang Hadapi Rasisme
Piala Dunia 7 Juni 2018, 09:11 -
Susunan Pemain Inggris Untuk Piala Dunia Sudah Mulai Jadi
Piala Dunia 7 Juni 2018, 09:00 -
Abaikan Tekanan, Inggris Akan Menikmati Piala Dunia
Piala Dunia 7 Juni 2018, 08:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR