Bola.net - - Sebuah pujian dilayangkan Jonathan Tah kepada Leroy Sane. Tah menilai Jerman sangat beruntung memiliki pemain yang sangat berbakat seperti pemain Manchester City tersebut.
Pemain 22 tahun itu bergabung dengan Manchester City musim lalu. Ia ditebus dari klub Jerman, Schalke dengan mahar sebesar 37 juta pounds.
Sempat kesulitan di awal karinya, Sane perlahan mulai berhasil mencuri satu posisi di starting line up Manchester City. Musim ini ia sudah mengemas 12 gol dan 13 assist untuk City di semua kompetisi.
Tah sendiri percaya bahwa kecemerlangan Sane akan menjadi pertanda cerahnya masa depan Timnas Jerman. "Saya rasa para pemain muda Jerman saat ini adalah masa depan negara ini," ujar Tah kepada Omnisport.
"Saya pikir Jerman harus bangga memiliki pemain-pemain seperti Leroy. Apa yang sudah Leroy lakukan di usianya yang masih muda benar-benar luar biasa."
"Mereka masih memberikan banyak hal bagi Tim ini. Saya bisa bilang bahwa mereka adalah masa depan dari negara ini." tandas pemain Bayer Leverkusen tersebut.
Baca Juga:
- Jerman dan Argentina Kenalkan Jersey untuk Piala Dunia 2018
- Marco Reus Sudah Kapok Cedera Jelang Piala Dunia
- Cadangan di Bayern, Sandro Wagner Klaim Terbaik di Jerman
- Bos Bayern Tak Tahu Kapan Neuer Bisa Main Lagi
- Bayern Munchen Berharap Diasuh Joachim Loew
- Sane Dikasari, Timnas Jerman Sentil Cardiff City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bernardo Silva Akui Sempat Kesulitan di Man City
Liga Inggris 21 Maret 2018, 23:32
-
Popularitas MU Mulai Kalah dari Man City
Liga Inggris 21 Maret 2018, 14:30
-
Jerman Beruntung Punya Pemain Seperti Sane
Piala Dunia 21 Maret 2018, 11:36
-
Bukan De Bruyne, Salah Yang Akan Jadi Pemain Terbaik EPL
Liga Inggris 20 Maret 2018, 14:19
-
Salah: City? Kami Pernah Kalahkan Mereka
Liga Champions 20 Maret 2018, 11:40
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR