"Untuk bermain di Copa America 2015 saat sudah berusia 35 tahun akan sangat rumit bagi saya. Sedangkan untuk tampil di Piala Dunia 2018, rasanya saya akan terlihat sangat egois," ungkap Cesar seperti dilansir SempreInter.
"Saat ini saya tengah mengalami momen yang menyedihkan. Sekarang adalah saat yang tepat untuk beristirahat dan melupakan segalanya. Saya pikir Brasil memiliki tujuh atau delapan kiper yang layak mengenakan jersey tim nasional."
Cesar sendiri dituding sebagai salah satu biang keladi di balik kekalahan mengerikan 1-7 yang dialami Brasil di tangan Jerman dalam babak semifinal Piala Dunia 2014. Saat tampil di laga perebutan tempat ketiga kontra Belanda, Cesar kembali harus dipaksa memungut bola tiga kali dari gawangnya dalam laga yang berakhir dengan skor telak 0-3. (si/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Brasil Gagal Total, Maicon Bela Scolari
Piala Dunia 14 Juli 2014, 22:24
-
12 Hal yang Bakal Dirindukan dari Piala Dunia Brasil
Editorial 14 Juli 2014, 18:38 -
Suporter Molek Piala Dunia 2014: Brasil
Open Play 14 Juli 2014, 17:01
-
Julio Cesar Mulai Pikirkan Opsi Pensiun
Piala Dunia 14 Juli 2014, 16:01
-
Piala Dunia '14 Dalam Deretan Angka
Editorial 14 Juli 2014, 14:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR