
Koke, 21, merupakan salah satu kunci penampilan impresif Atletico dengan rekor 100 persennya di La Liga dan Liga Champions 2013/14. Sang gelandang serang pun dipanggil pelatih Vicente del Bosque untuk memperkuat Spanyol di dua laga penutup kualifikasi Grup I zona UEFA melawan Belarusia (11/10) dan Georgia (15/10).

Menurut Koke, walaupun dipanggil untuk dua laga krusial tersebut, tidak berarti dia lantas mendapat garansi akan terbang ke Brasil 2014.
"Masih ada dua partai kualifikasi yang harus dilalui sebelum memastikan diri lolos," kata Koke seperti dikutip Football Espana.
"Jalan masih cukup panjang dan saya harus memberikan yang terbaik kalau ingin mempertahankan tempat di skuat," tegasnya.
Sejauh ini, baru sepuluh negara yang sudah pasti berlaga di Piala Dunia tahun depan, yaitu tuan rumah Brasil, Jepang, Australia, Iran, Korea Selatan, Belanda, Italia, Kosta Rika, Amerika Serikat dan Argentina. (foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
EDITORIAL: Diego Costa, Monster Anyar di Ranah Eropa
Editorial 8 Oktober 2013, 12:26
-
Koke: Belum Ada Garansi ke Piala Dunia
Piala Dunia 8 Oktober 2013, 09:34
-
Impian Bela Spanyol Terwujud, Michu Berharap Keberuntungan
Piala Dunia 8 Oktober 2013, 08:48
-
Diego Costa: Spanyol Berikan Saya Segalanya
Piala Dunia 7 Oktober 2013, 10:52
-
Akhirnya, Michu Dipanggil Timnas Spanyol
Piala Dunia 7 Oktober 2013, 08:14
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR