Bola.net - Mario Basler, mantan pemain Tiimnas Jerman di era 80an hingga 2000an, mengejek permainan Cristiano Ronaldo, kala tampil untuk Portugal di laga perdana Grup G Piala Dunia 2014 melawan Der Panzer (16/6).
Pemenang Ballon d'Or 2013 itu tidak mampu berbuat banyak untuk menyelamatkan timnya dari kekalahan 0-4 atas tim asuhan Joachim Loew. Penonton yang memadati stadion juga sempat menyorakinya di beberapa kesempatan.
"Saya berlari lebih cepat daripada Ronaldo saat bermain dulu. Wah! Ini luar biasa!" tulis Basler di akun Twitter resminya, tak lama usai Jerman sukses mengalahkan Portugal.
Pernyataan Basler tersebut menjadi ironi, karena semasa aktif dulu sang gelandang kerap dianggap sebagai pemain malas karena tidak terlalu banyak berlari di atas lapangan hijau. Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
(twi/rer)
Pemenang Ballon d'Or 2013 itu tidak mampu berbuat banyak untuk menyelamatkan timnya dari kekalahan 0-4 atas tim asuhan Joachim Loew. Penonton yang memadati stadion juga sempat menyorakinya di beberapa kesempatan.
"Saya berlari lebih cepat daripada Ronaldo saat bermain dulu. Wah! Ini luar biasa!" tulis Basler di akun Twitter resminya, tak lama usai Jerman sukses mengalahkan Portugal.
Pernyataan Basler tersebut menjadi ironi, karena semasa aktif dulu sang gelandang kerap dianggap sebagai pemain malas karena tidak terlalu banyak berlari di atas lapangan hijau. Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Abaikan Pers Usai Pertandingan
Piala Dunia 17 Juni 2014, 22:34 -
'Ronaldo Berotot, Sayang Tak Berbulu'
Bolatainment 17 Juni 2014, 18:31 -
Frustrasi Dibantai Jerman, Ronaldo Menangis?
Piala Dunia 17 Juni 2014, 12:22 -
Jabat Tangan Ronaldo, Loew Sempat Mengupil?
Open Play 17 Juni 2014, 12:14 -
EDITORIAL: Benteng Solid, Modal Panser Jadi Raja di Brasil
Editorial 17 Juni 2014, 11:22
LATEST UPDATE
-
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30 -
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR