Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Ekuador di SCTV, Indosiar, dan Vidio Hari Ini, Jumat 10 November 2023

Bola.net - Link live streaming laga Piala Dunia U-17 2023 Timnas Indonesia U-17 vs Ekuador U-17 hari ini, Jumat 10 November 2023. Laga Indonesia vs Ekuador bakal disiarkan langsung SCTV dan Indosiar serta live streaming di Vidio.
Meski berstatus debutan pada laga ini, peluang Timnas Indonesia U-17 untuk memetik hasil positif cukup terbuka. Pasalnya, Skuad Garuda akan didukung oleh puluhan ribu suporter di GBT.
Di sisi lain, Ekuador lolos ke Piala Dunia U-17 2033 dengan status runner-up Copa America U-17 2023, yang berarti memiliki kekuatan yang mendekati tim dengan tradisi besar seperti Brasil dan Argentina.
Simak jadwal dan link live streaming laga Indonesia vs Ekuador selengkapnya di bawah ini.
Jadwal Pertandingan dan Link Live Streaming

Indonesia vs Ekuador
Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya
Jumat, 10 November 2023
19.00 WIB
Siaran langsung: SCTV dan Indosiar
Live streaming: Vidio (harus berlangganan Premier)
Link streaming: Klik di sini
Prediksi Susunan Pemain

Timnas Indonesia U-17 (4-2-3-1): Ikram Al Giffari; Welber Jardim, Sultan Zaky, Iqbal Gwijangge, Habil Abdillah; Mokhamad Hanif, Achmad Zidan; Amar Brkic, Nabil Asyura, Riski Afrisal; Arkhan Kaka.
Pelatih: Bima Sakti Tukiman.
Ekuador (4-2-3-1): Christian Loor; Ivis Davis, Jair Collahuazo, Jesus Polo, Elkin Ruiz; Sebastian Rodriguez, Jairo Reyes, Santiago Sanchez; Michael Bermudez, Yandry Vasquez, Allen Obando.
Pelatih: Diego Martinez.
Jadwal Matchday 1

Jumat, 10 November 2023
Grup A
- Panama U-17 vs Maroko U-17, pukul 16.00 WIB
- Indonesia U-17 vs Ekuador U-17, pukul 19.00 WIB
Grup B
- Mali U-17 vs Uzbekistan U-17, pukul 16.00 WIB
- Spanyol U-17 vs Kanada U-17, pukul 19.00 WIB
Sabtu, 11 November 2023
Grup C
- Kaledonia Baru U-17 vs Inggris, pukul 16.00 WIB
- Brasil U-17 vs Iran U-17, pukul 19.00 WIB
Grup D
- Jepang U-17 vs Polandia U-17, pukul 16.00 WIB
- Argentina U-17 vs Senegal U-17, pukul 19.00 WIB
Minggu, 12 November 2023
Grup E
- Prancis U-17 vs Burkina Faso U-17, pukul 16.00 WIB
- Korea Selatan vs Amerika Serikat, pukul 19.00 WIB
Grup F
- Venezuela U-17 vs Selandia Baru U-17, pukul 16.00 WIB
- Meksiko U-17 vs Jerman U-17, pukul 19.00 WIB
Bolaneters bisa menyaksikan siaran langsung Piala Dunia U-17 2023 di Indosiar dan SCTV. Selain itu, laga Piala Dunia U-17 2023 juga bisa disaksikan secara live streaming di Vidio atau klik di sini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden FIFA Sebut Bintang Jasa dari Pemerintah Indonesia Sangat Spesial
Bola Indonesia 10 November 2023, 19:59
-
Jadwal Pertandingan Piala Dunia U-17 2023 di Stadion Si Jalak Harupat
Piala Dunia 10 November 2023, 17:20
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR