
Bola.net - Uzbekistan U-17 dan Spanyol U-17 akan bertanding di matchday 3 Grup B Piala Dunia U-17 2023. Pertandingan Uzbekistan U-17 vs Spanyol U-17 di Stadion Manahan ini akan kick-off Kamis, 16 November 2023, jam 16:00 WIB, live di Indosiar dan live streaming di Vidio.
Spanyol telah mengumpulkan enam poin dan sudah pasti lolos ke babak 16 besar. Sementara itu, Uzbekistan masih harus bersaing dengan Mali, yang sejauh ini sama-sama memiliki poin tiga.
Spanyol telah melalui dua laga pertamanya di grup ini dengan sempurna. Spanyol menang 2-0 atas Kanada melalui gol-gol Marc Gulu dan Quim Junyent, kemudian menaklukkan Mali 1-0 lewat gol tunggal Juan Hernandez.
Di lain pihak, Uzbekistan mengawali langkah dengan kekalahan 0-3 dari Mali. Namun, mereka bangkit dan menumbangkan Kanada 3-0 di laga kedua.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Uzbekistan U-17 vs Spanyol U-17

Kompetisi: Piala Dunia U-17 2023
Pertandingan: Uzbekistan U-17 vs Spanyol U-17
Tempat: Stadion Manahan, Surakarta
Hari, tanggal: Kamis, 16 November 2023
Jam: 16.00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio (harus berlangganan paket Piala Dunia U-17)
Link streaming: Klik di sini
Klasemen Sementara Grup B
Klasemen sementara Piala Dunia U-17 2023 Grup B (c) FIFA
Bolaneters bisa menyaksikan siaran langsung Piala Dunia U-17 2023 di Indosiar dan SCTV. Selain itu, laga Piala Dunia U-17 2023 juga bisa disaksikan secara live streaming di Vidio atau klik di sini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arkhan Kaka Masuk, Ini 5 Pemain Terbaik Indonesia U-17 pada Laga Kontra Maroko U-17
Piala Dunia 16 November 2023, 22:33
-
Tumbang di Laga Pamungkas Piala Dunia U-17 2023, Bima Sakti Ogah Salahkan VAR
Piala Dunia 16 November 2023, 22:03
-
Momen-momen Menarik Maroko vs Indonesia U-17: VAR No Goal!
Piala Dunia 16 November 2023, 22:02
-
Timnas Indonesia U-17 Tumbang dari Maroko, Bima Sakti: Ini Tanggung Jawab Saya!
Piala Dunia 16 November 2023, 21:57
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR