"Ada sebuah sejarah yang panjang antara kedua negara, namun kami hanya akan berkonsentrasi pada pertandingan besok (Jumat, 04/7). Kami ingin membuat sejarah kami sendiri besok," ujar penjaga gawang Les Bleus tersebut seperti dilansir oleh Goal.
Pertandingan antara Prancis melawan Jerman Barat pada tahun 1982 memang disebut sebagai pertemuan paling bersejarah kedua tim. Tidak hanya berakhir dengan babak adu penalti yang dimenangkan oleh Jerman setelah skor akhir imbang 3-3, namun juga adanya insiden antara Harald Schumacher dan Patrick Battison.
Namun penjaga gawang Tottenham Hotspur itu mengajak semua orang melupakan sejarah tersebut dan lebih baik menunggu pertandingan babak perempat final Piala Dunia 2014 yang mempertemukan kedua tim itu kembali. Lloris bahkan menjanjikan pertandingan tersebut akan membuahkan sebuah sejarah baru dengan Prancis sebagai pemenang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 4 Juli 2014, 22:00

-
Schweinsteiger Waspadai Performa Benzema
Piala Dunia 4 Juli 2014, 21:46
-
Sakho: Prancis Punya Semangat Bagus
Piala Dunia 4 Juli 2014, 21:14
-
Thomas Muller Absen Lawan Prancis Karena Flu?
Piala Dunia 4 Juli 2014, 20:36
-
Toni Kroos: Jerman Lebih Baik Dari Prancis
Piala Dunia 4 Juli 2014, 20:33
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR