Dampak dari kekalahan Jerman di ajang Piala Eropa nampak berdampak sedikit panjang. Pada laga uji coba melawan Jerman tim Panser harus rela kalah 1-3 dari Argentina di kandang mereka sendiri.
Akan tetapi, menjelang bergulirnya kualifikasi Piala Dunia Brasil, Loew yakin bahwa anak asuhnya telah siap dan merasa 'lapar' akan kemenangan.
"Saya dapat merasakan bahwa tim ini sedang lapar akan kesuksesan setelah mengalami kekecewaan di Piala Eropa," terang pelatih 52 tahun tersebut pada www.dfb.de.
Loew juga menambahkan bahwa kualifikasi kali ini tidak akan semudah kualifikasi Piala Eropa lalu. Tim-tim seperti Swedia dan Austria akan menjadi batu sandungan bagi langkah mereka untuk lolos dari grup.
Akan tetapi, Loew menargetkan untuk meraih poin penuh saat menghadapi Kazakhstan dan Kepulauan Faroe.
Dua laga awal Jerman tergolong cukup menguntungkan mereka. Pasalnya mereka akan bermain di rumah saat menghadapi Kepulauan Faroe. Selanjutnya mereka hanya akan melakukan perjalanan dekat kala berkunjung ke Austria. (twg/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tugas Baru Striker Jerman Adalah Bertahan
Liga Inggris 6 September 2012, 17:00
-
Loew Ingin Laga Kualifikasi Piala Dunia Berkualitas
Piala Dunia 6 September 2012, 14:11
-
Loew Senang Pemain yang 'Lapar'
Piala Dunia 6 September 2012, 03:00
-
Messi: Tetap Bermain Tenang, Argentina
Piala Dunia 6 September 2012, 01:00
-
Peringkat FIFA: Spanyol dan Inggris Tetap Tiga Besar
Piala Dunia 5 September 2012, 19:30
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR